East Orange, New Jersey
East Orange adalah sebuah kota di Kabupaten Essex, New Jersey, Amerika Serikat. Menurut Sensus Amerika Serikat 2010, penduduk kota tersebut berjumlah 64,270 orang,[8][9][10] berkurang 5,554 orang (-8.0%) dari jumlah 69,824 orang pada Sensus 2000, yang berkurang 3,728 orang (-5.1%) dari jumlah 73,552 orang pada Sensus 1990.[21] Kota tersebut adalah munisipalitas terpadat ke-20 di negara bagiannya pada 2010, setelah menjadi munisipalitas terpadat ke-14 di negara bagiannya pada 2000.[22]
East Orange, New Jersey | |
---|---|
Kota East Orange | |
Negara | Amerika Serikat |
Negara bagian | New Jersey |
Kabupaten | Essex |
Terinkorporasi | 4 Maret 1863 |
Pemerintahan | |
• Jenis | Kota |
• Wali kota | Lester E. Taylor, III (jabatan berakhir pada 31 Desember 2017)[1][2] |
• Administrator | Michele Ralph-Rawls.[3] |
• Clerk | Cynthia Brown[4] |
Luas | |
• Total | 3,924 sq mi (10,164 km2) |
• Luas daratan | 3,924 sq mi (10,164 km2) |
• Luas perairan | 0,000 sq mi (0,000 km2) 0.00% |
Peringkat | ke-300 dari 566 di negara bagian ke-10 dari 22 di kabupaten[6] |
Ketinggian | 177 ft (54 m) |
Populasi | |
• Total | 64.270 |
• Perkiraan (2013)[12] | 64.544 |
• Peringkat | ke-20 dari 566 di negara bagian ke-2 dari 22 di kabupaten[13] |
• Kepadatan | 16.377,1/sq mi (6.323,2/km2) |
• Peringkat kepadatan | ke-12 dari 566 di negara bagian ke-2 dari 22 di kabupaten[13] |
Zona waktu | UTC-5 (Timur (EST)) |
• Musim panas (DST) | UTC-4 (Timur (EDT)) |
Kode ZIP | |
Kode area telepon | 973[16] |
Kode FIPS | 3401319390[6][17][18] |
ID fitur GNIS | 0885200[6][19] |
Situs web | www |
East Orange aslinya terinkorporasi sebagai kotapraja oleh Undang-Undang Legislatur New Jersey pada 4 Maret 1863, dari bagian-bagian dari kota Orange, dan terinkorporasi lagi sebagai sebuah kota pada 19 Desember 1899, berdasarkan pada hasil referendum yang diadakan dua hari sebelumnya.[23]
Geografi
suntingMenurut Biro Sensus Amerika Serikat, wilayah kota tersebut seluas 3.924 mil persegi (10.164 km2), semuanya adalah tanah.[6][20]
East Orange berbatasan dengan Newark di bagian timur dan selatan, South Orange di bagian barat daya, Orange di bagian barat, dan Glen Ridge dan Bloomfield di bagian utara.[24][25]
Referensi
sunting- ^ Kesalahan pengutipan: Tag
<ref>
tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernamaMayor
- ^ 2014 New Jersey Mayors Directory Diarsipkan 2016-03-04 di Wayback Machine., Departemen Urusan Masyarakat New Jersey, pada 15 Desember 2014. Diakses pada 15 Maret 2015.
- ^ City Administrator Diarsipkan 2015-04-16 di Wayback Machine., City of East Orange. Diakses pada 2 Januari 2014.
- ^ City Clerk Diarsipkan 2015-02-02 di Wayback Machine., City of East Orange. Diakses pada 19 September 2012.
- ^ Kesalahan pengutipan: Tag
<ref>
tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernamaDataBook
- ^ a b c d e f Gazetteer of New Jersey Places, United States Census Bureau. Accessed June 14, 2013.
- ^ USGS GNIS: kota East Orange, Sistem Informasi Nama Geografi. Diakses pada 5 Maret 2013.
- ^ a b DP-1 - Profile of General Population and Housing Characteristics: 2010 for East Orange city, Essex County, New Jersey, United States Census Bureau. Diakses pada 17 Desember 2011.
- ^ a b Kesalahan pengutipan: Tag
<ref>
tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernamaDistricts2011
- ^ a b Table DP-1. Profile of General Demographic Characteristics: 2010 for East Orange city Diarsipkan 2012-05-06 di Wayback Machine., Departemen pengembangan Buruh dan Pasukan Kerja New Jersey. Diakses pada 17 Desember 2011.
- ^ "2010 Census Populations", Asbury Park Press. Diakses pada 11 September 2011.
- ^ Kesalahan pengutipan: Tag
<ref>
tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernamaPopEst
- ^ a b GCT-PH1 Population, Housing Units, Area, and Density: 2010 - State -- County Subdivision from the 2010 Census Summary File 1 for New Jersey, Biro Sensus Amerika Serikat. Diakses pada 19 September 2012.
- ^ orange&state=NJ Look Up a ZIP Code for East Orange, NJ, Layanan Pos Amerika Serikat. Diakses pada 17 Desember 2011.
- ^ Zip Codes, Negara Bagian New Jersey. Diakses pada 9 Oktober 2013.
- ^ Area Code Lookup - NPA NXX for East Orange, NJ, Area-Codes.com. Diakses pada 9 Oktober 2013.
- ^ "American FactFinder". Biro Sensus Amerika Serikat. Diakses tanggal 31 Januari 2008.
- ^ A Cure for the Common Codes: New Jersey Diarsipkan 2012-05-27 di Archive.is, Pusat Data Sensus Missouri. Diakses pada 24 Mei 2012.
- ^ "US Board on Geographic Names". Survei Geologi Amerika Serikat. 2007-10-25. Diakses tanggal 31 Januari 2008.
- ^ a b "US Gazetteer files: 2010, 2000, and 1990". United States Census Bureau. 2011-02-12. Diakses tanggal April 23, 2011.
- ^ 7. Population for the Counties and Municipalities in New Jersey: 1990, 2000 and 2010[pranala nonaktif permanen], Departemen Pengembangan Buruh dan Pasukan Kerja New Jersey, Februari 2011. Diakses pada 19 September 2012.
- ^ The Counties and Most Populous Cities and Townships in 2010 in New Jersey: 2000 and 2010 Diarsipkan 2013-10-20 di Wayback Machine., Biro Sensus Amerika Serikat. Diakses pada 11 September 2011.
- ^ Snyder, John P. The Story of New Jersey's Civil Boundaries: 1606-1968, Bureau of Geology and Topography; Trenton, New Jersey; 1969. p. 127. Diakses pada 8 Maret 2012.
- ^ Kesalahan pengutipan: Tag
<ref>
tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernamaWards
- ^ Areas touching East Orange, MapIt. Diakses pada 4 Mei 2015.
Bacaan tambahan
sunting- Hart, William. East Orange. Charleston, SC: Arcadia Publishing, 2006.
- Stuart, Mark A. A Centennial History of East Orange. East Orange, NJ: East Orange Centennial Committee, 1964.