Embraer Legacy 600
(Dialihkan dari Embraer legacy 600)
Embraer EMB-135BJ Legacy 600 adalah sebuah pesawat jet eksekutif buatan Empresa Brasileira de Aeronautica SA (Embraer), Brasil, berkapasitas penumpang sekitar delapan orang untuk desain bisnis.
Tipe | Business jet |
---|---|
Terbang perdana | 2001 |
Diperkenalkan | 2000 |
Status | In Production |
Tahun produksi | 126 as of Jun 30, 2008 |
Harga satuan | US$24.7 million |
Acuan dasar | Embraer ERJ 145 family |
Desain dan pengembangan
suntingLegacy 600 (sebutan pasar yang diadopsi setelah tahun 2005) didasarkan pada model ERJ-135. Pesawat ini diluncurkan pada tahun 2000 di Farnborough Airshow sebagai "Legacy 2000". Legacy membawa 13 penumpang dalam tiga bagian yang dipartisi sejauh 3.050 mil laut (5.650 km; 3.510 mil) atau 8 penumpang sejauh 3.450 mil laut (6.390 km; 3.970 mil).
Spesifikasi
suntingKarakteristik umum
sunting- Kru: Tiga - pilot, co-pilot dan flight attendant
- Kapasitas: 8 penumpang + 1 Cockpit Jumpseat Rider
- Panjang: 26.33 m (86 ft 5 in)
- Lebar sayap: 21.17 m (68 ft 11 in)
- Tinggi: 6.76 m (22 ft 2 in)
- Berat kosong: 16,000 kg (30,000 lb)
- Berat maksimum lepas landas: 22,500 kg (49,604 lb)
- Mesin: 2× Rolls-Royce AE 3007/A1P turbofans, 33.0 kN (8,810 lbs) masing-masing
Performa
sunting- Kecepatan maksimum: 834 km/h (450 kt, 518 mph)
- Jarak jangkau: 6,060 km (3,250 nm, 3,740 mi)
- Ketinggian maksimum: 12,496 m (41,000 ft)
- Dorongan/berat: 0.42:1
Kapasitas bahan bakar: 18,800 lb (Legacy Executive) / 11,321 lb (Legacy Shuttle)
Perusahaan sejenis
sunting- Bombardier Inc
- Dassault Aviation SA
- General Dynamics Corp
- Northrop Grumman Corp
- Raytheon Co