Erzgebirgskreis
Erzgebirgskreis adalah sebuah distrik di negara bagian Sachsen, Jerman. Nama ini berasal dari Erzgebirge ("Pegunungan Ore"), pegunungan di sebelah selatan distrik yang membentuk bagian dari Perbatasan Republik Ceko-Jerman. Tempat ini membatasi (dari barat dan searah jarum jam) distrik-distrik lain Vogtlandkreis dan Zwickau, distrik perkotaan Chemnitz, Mittelsachsen dan Republik Ceko.
Sejarah
suntingWilayah ini didirikan dengan mempersatukan bekas distrik Annaberg, Aue-Schwarzenberg, Stollberg dan Mittlerer Erzgebirgskreis sebagai bagian dari reformasi wilayah pada bulan Agustus 2008.
Geografi
suntingWilayah ini mencakup wilayah barat dari Erzgebirge, yang juga membentuk perbatasan dengan Republik Ceko. Beberapa sungai yang berada di Erzgebirge mengalir melalui wilayah ini, termasuk Zwickauer Mulde dan Szhopau.
Kota dan kotamadya
suntingKota | Kotamadya | |||
---|---|---|---|---|
Pranala luar
sunting- (Jerman) Situs resmi