Executive Suite adalah sebuah film drama asal Amerika Serikat yang berbasis dalam novel oleh Cameron Hawley. Film ini dimainkan oleh William Holden, Barbara Stanwyck, Fredric March, Walter Pidgeon, dan masih banyak lagi. Disutradarai oleh Robert Wise dan ditulis oleh Ernest Lehman. Tanggal rilisnya pada 6 Mei 1954.

Executive Suite
SutradaraRobert Wise
ProduserJohn Houseman
Ditulis olehCameron Hawley (novel)
Ernest Lehman
PemeranWilliam Holden
Barbara Stanwyck
Fredric March
Walter Pidgeon
DistributorMetro-Goldwyn-Mayer
Tanggal rilis
Amerika Serikat 6 Mei 1954
Durasi104 menit
NegaraAmerika Serikat Amerika Serikat
BahasaInggris

Pemain

sunting

Pranala luar

sunting