Falling in Love (film 1935)
Falling in Love adalah sebuah film komedi Britania Raya tahun 1935 garapan Monty Banks dan menampilkan Charles Farrell, Mary Lawson, Diana Napier dan Gregory Ratoff.[1] Film tersebut dibuat di Walton Studios.[2] Film tersebut dirilis di Amerika Serikat pada tahun berikutnya dengan judul alternatif Trouble Ahead.
Falling in Love | |
---|---|
Sutradara | Monty Banks |
Produser | Howard Welsch |
Ditulis oleh | |
Pemeran | |
Sinematografer | Basil Emmott |
Perusahaan produksi | Vogue Film Productions |
Distributor | Pathé Pictures |
Tanggal rilis | 4 September 1934 |
Durasi | 74 menit |
Negara | Britania Raya |
Bahasa | Inggris |
Referensi
suntingDaftar pustaka
sunting- Low, Rachael. Filmmaking in 1930s Britain. George Allen & Unwin, 1985.
- Wood, Linda. British Films, 1927-1939. British Film Institute, 1986.
Pranala luar
sunting- Falling in Love di IMDb (dalam bahasa Inggris)