Francisco de Montejo El Mozo
Francisco de Montejo y León (pengucapan bahasa Spanyol: [fɾanˈsisko ðe monˈtexo i leˈon]), dikenal sebagai "El Mozo" (si Muda atau si Putra) (1508-1565) adalah seorang conquistador Spanyol, yang mendirikan kota Mérida, ibu kota negara bagian Yucatán, Meksiko, pada 1542. Putra dari Francisco de Montejo, pada sekitar bulan Juni 1527, ia berlayar dengan ayahnya dan sepupunya Francisco de Montejo "si Keponakan" dari Sanlúcar de Barrameda ke Cozumel, untuk mengobarkan perang penaklukan Yucatán.[1]
Referensi
suntingDaftar pustaka
sunting
|
|