Gedongboyountung, Turi, Lamongan

desa di Kabupaten Lamongan, Jawa Timur


Gedongboyountung adalah desa di kecamatan Turi, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur, Indonesia.

Gedongboyountung
Negara Indonesia
ProvinsiJawa Timur
KabupatenLamongan
KecamatanTuri
Kode pos
62252
Kode Kemendagri35.24.21.2019 Edit nilai pada Wikidata
Luas... km²
Jumlah penduduk3.555 jiwa
Kepadatan... jiwa/km²
Peta
PetaKoordinat: 7°4′36″S 112°25′19″E / 7.07667°S 112.42194°E / -7.07667; 112.42194

Dusun yang ada di Desa Gedongboyountung, yaitu :

- Dusun Gedong RT 1 RW 1

- Dusun Gedong Kidul RT 2 RW 1

- Dusun Klari RT 3/RW 2, RT 4/RW 2, RT 5/RW 3, RT 6/RW 3

- Dusun Dampet RT 7/RW 4, RT 8/RW 4

- Dusun Melanggeng RT 9/RW 5, RT 10/RW 5

- Dusun Boyosari RT 11/RW 6, RT 12/RW 6

- Dusun Nataan Jobo RT 13/RW 7, RT 14/RW 7

- Dusun Nataan Jero RT 15/RW 8, RT 16/RW 8

- Dusun Ngujungjobo RT 17/RW 9, RT 18/RW 9

Perbatasan

sunting
Utara Kecamatan Karangbinangun|Desa Somowinangun
Timur Kecamatan Deket|Desa Dlanggu, Desa Laladan
Selatan Kecamatan Lamongan|Sidokumpul
Barat daya Kecamatan Turi|Desa Ngujungrejo
Barat Kecamatan Turi|Desa Balun