Genghis Khan (film 1965)
Genghis Khan adalah sebuah film petualangan tahun 1965 garapan Henry Levin dan menampilkan Omar Sharif, mengisahkan fatatan fiksi dari kehidupan dan penaklukan kaisar Mongol Genghis Khan. Didistribusikan di Britania Raya dan Amerika Serikat pada 1965 oleh Columbia Pictures, film tersebut juga menampilkan James Mason, Stephen Boyd, Eli Wallach, Françoise Dorléac dan Telly Savalas.
Genghis Khan | |
---|---|
Sutradara | Henry Levin |
Produser | Irving Allen |
Skenario | Beverley Cross Clarke Reynolds |
Cerita | Berkely Mather |
Pemeran | Omar Sharif James Mason Stephen Boyd Eli Wallach Françoise Dorléac Telly Savalas |
Penata musik | Dušan Radić |
Sinematografer | Geoffrey Unsworth |
Penyunting | Geoffrey Foot |
Distributor | Columbia Pictures |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 120 menit |
Negara | Britania Raya Jerman Barat Yugoslavia Amerika Serikat |
Bahasa | Inggris |
Anggaran | $4.5 juta[1] |
Pendapatan kotor | $2.25 juta[2] |
Referensi
sunting- ^ Scheuer, P. K. (1965, Jan 05). Pat O'brien takes new lease on life. Los Angeles Times (1923-Current File) Retrieved from https://search.proquest.com/docview/155096661
- ^ Anticipated rentals accruing distributors in North America. See "Top Grossers of 1965", Variety, 5 January 1966 p 36
Pranala luar
sunting- Genghis Khan di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Genghis Khan (film 1965) di Allmovie (dalam bahasa Inggris)
- (Inggris) Genghis Khan (film 1965) di TCM Movie Database
- (Inggris) Genghis Khan di American Film Institute Catalog