Hero (film Tiongkok 2022)
Hero (Hanzi: 世间有她), sebelumnya dikenal sebagai Her Story, adalah film drama Tiongkok tahun 2022 yang disutradarai oleh Sylvia Chang, Li Shaohong dan Joan Chen, dan dibintangi oleh Zhou Xun dan Sammi Cheng.[1] Pemeran lainnya terdiri daria Jackson Yee, Xu Di , Stephen Fung, Bai Ke , Huang Miyi, dan Nina Paw.[2] Film ini mengikuti kisah kehidupan cinta, karier, dan keluarga tiga wanita biasa selama pandemi COVID-19.[3] Hero dirilis di bioskop pada tanggal 9 September 2022 di Tiongkok.[2]
Hero | |
---|---|
Nama lain | |
Tradisional | 世間有她 |
Sederhana | 世间有她 |
Mandarin | Shìjiān Yǒu Tā |
Sutradara | Sylvia Chang Li Shaohong Joan Chen |
Produser | Dong Wenjie |
Pemeran | Zhou Xun Sammi Cheng |
Perusahaan produksi | Asia Pacific Future Television (Beijing) Co., Ltd. Beijing Jueyinglian Cultural Media Co., Ltd. Tao Piao Piao |
Tanggal rilis |
|
Durasi | 116 menit |
Negara | Tiongkok |
Bahasa | Mandarin |
Pemeran
sunting- Zhou Xun sebagai Shen Yue
- Sammi Cheng sebagai Liang Jingsi
- Jackson Yee sebagai Li Zhaohua
- Xu Di sebagai Li Ju
- Stephen Fung sebagai He Daren
- Bai Ke
- Huang Miyi sebagai Zhou Xiaolu
- Nina Paw
- Batu
- Zhu Yafen
- Su Xiaoming
- Ma Xinmo
Referensi
sunting- ^ “神仙阵容”的《世间有她》要下凡了,看预告这戏稳了. Sohu (dalam bahasa Tionghoa). 1 March 2021. Diakses tanggal 26 September 2022.
- ^ a b Rao Dan (饶丹) (9 September 2022). 电影《世间有她》今起全国公映. xinhuanet.com (dalam bahasa Tionghoa). Diakses tanggal 26 September 2022.
- ^ Zeng Nianqun (曾念群) (23 September 2022). 《世间有她》:珍重眼前人,珍惜每一天,才是永恒的答案. Beijing News (dalam bahasa Tionghoa). Diakses tanggal 26 September 2022.
Pranala luar
sunting- Hero di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Hero (film Tiongkok 2022) di Douban (dalam bahasa Tionghoa)