Humiliati (Italia: Umiliati) adalah sebuah ordo relijius Italia khusus laki-laki yang mungkin dibentuk pada abad ke-12. Ordo tersebut ditekan oleh sebuah bulla kepausan pada 1571 meskipun ordo perempuan terkait masih tetap berdiri sampai abad ke-20.

Lambang Ordo Humiliati

Lihat pula sunting

Catatan sunting

Referensi sunting

  • Frances Andrews, The Early Humiliati, Cambridge University Press, 1999.
  • Sally Mayall Brasher, Women of the Humiliati: Lay Religious Order in Medieval Civic Life, Routledge, 2003.
  • John B. Wickstrom, "The Humiliati: Liturgy and Identity", in Archivum Fratrum Praedicatorum (1992:4) 1-32.
  • Julia I. Miller & Laurie Taylor-Mitchell, "The Ognissanti Madonna and the Humiliati Order in Florence", in Anne Derbes (ed.), The Cambridge Companion to Giotto, Cambridge University Press, 2004.
  •   Artikel ini menyertakan teks dari suatu terbitan yang sekarang berada pada ranah publikChisholm, Hugh, ed. (1911). "Humiliati". Encyclopædia Britannica. XII (edisi ke-11). Cambridge University Press. hlm. 884.