Ilan Ramon
Astronot Israel
Ilan Ramon (Ibrani: אילן רמון, diucapkan [iˈlan raˈmon], lahir Ilan Wolferman; 20 Juni 1954 – 1 Februari 2003)[1] adalah seorang pilot tempur Israel yang kemudian menjadi astronaut Israel pertama untuk NASA.
Ilan Ramon אילן רמון | |
---|---|
Lahir | 20 Juni 1954 Ramat Gan, Israel |
Meninggal | 1 Februari 2003 Di atas Texas | (umur 48)
Kebangsaan | Israel |
Almamater | Universitas Tel Aviv, B.S. 1987 |
Karier luar angkasa | |
Astronaut ISA | |
Pekerjaan sebelumnya | Pilot tempur |
Pangkat | Kolonel, Angkatan Udara Israel |
Waktu di luar angkasa | 15 hari 22 jam 20 menit |
Seleksi | Kelompok NASA 1996 |
Misi | STS-107 |
Lambang misi |
Ramon turut serta dalam misi Columbia yang berakhir tragis. Ramon bersama dengan enam kru lainnya tewas dalam misi tersebut. Setelah meninggal, ia menjadi satu-satunya penerima Congressional Space Medal of Honor dari luar negeri.
Catatan kaki
sunting- ^ Stone, Tanya Lee (October 1, 2003). Ilan Ramon: Israel's First Astronaut. Kar-Ben Publishing. hlm. 10. ISBN 978-0-7613-2888-9. Diakses tanggal May 26, 2011.
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Ilan Ramon.
- Official biography at NASA
- Photo of Ilan Ramon with Chabad Rabbi Zvi Konikov Diarsipkan 2008-03-14 di Wayback Machine.
- Ilan Ramon STS-107 Crew Memorial Diarsipkan 2008-01-15 di Wayback Machine.
- A collection of articles about Ilan Ramon
- Ilan Ramon Memorial pages in the Israel Science and Technology Directory
- Spacefacts biography of Ilan Ramon
- Excerpts from Ilan Ramon's diary Diarsipkan 2012-02-17 di Wayback Machine.
- (Inggris) Ilan Ramon di Find a Grave
- Columbia: The Tragic Loss