Israel Jacobson
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada November 2022. |
Israel Jacobson (17 Oktober 1768 – 14 September 1828) adalah seorang dermawan dan pengorganisir komunal Yahudi-Jerman. Jacobson mempionirkan reformasi politik, pendidikan dan agama pada hari-hari awal emansipasi Yahudi. Meskipun ia kekurangan kesepakatan keagamaan sistematis, ia juga dianggap sebagai salah satu pewarta Yahudi Reformasi.[1]
Referensi
sunting- ^ Michael A. Meyer, Response to Modernity: A History of the Reform Movement in Judaism, Wayne State University Press, 1995. pp. 30–33.
- Allgemeine Deutsche Biographie, xiii. 619;
- Fürst, Bibl. Jud. ii.6.
- Artikel ini memadukan teks dari Jewish Encyclopedia 1901–1906 article "Jacobson, Israel" by Isidore Singer and H. Baar, sebuah terbitan yang kini berada di ranah publik.
- Marcus, Jacob Rader (1972) Israel Jacobson: The Founder of the Reform Movement in Judaism. Cincinnati: Hebrew Union College Press. ISBN 0-87820-000-2.
Pranala luar
sunting- Media tentang Israel Jacobson di Wikimedia Commons