Istana Presiden, Warsawa

bangunan istana di Polandia

Istana Presiden, Warsawa (dalam Bahasa Polandia, Pałac Prezydencki; dikenal juga sebagai Pałac Koniecpolskich, Lubomirskich, Radziwiłłów, dan Pałac Namiestnikowski) di Warsawa, Polandia, adalah sebuah bangunan elegan di situs Krakowskie Przedmieście sejak 1643. Istana ini telah banyak dibangun ulang dan dimodel banyak kali. Untuk 175 tahun pertamanya, bangunan ini merupakan properti pribadi dari beberapa keluarga aristrokratik. Pada tahun 1818, istana ini memulai kariernya sebagai bangunan pemerintahan. Sejak tahun 1994, istana ini menjadi istana Presiden Polandia menggantikan istana Belweder.

Istana Presiden
Istana Koniecpolski di Warsawa. Didepannya: Patung Pangeran Józef Poniatowski oleh Bertel Thorvaldsen.
Peta
Informasi umum
Gaya arsitekturNeoklasikal (1818)
KotaWarsawa
NegaraPolandia
Mulai dibangun1643
KlienStanisław Koniecpolski
Desain dan konstruksi
ArsitekChrystian Piotr Aigner (1818)
X: wpalacu Instagram: wpalacu Modifica els identificadors a Wikidata

Pranala luar

sunting