Perceraian: Perbedaan antara revisi

Konten dihapus Konten ditambahkan
Memperbaiki kesalahan
Tag: Dikembalikan VisualEditor-alih
Nyilvoskt (bicara | kontrib)
k Mengembalikan suntingan oleh 182.3.101.134 (bicara) ke revisi terakhir oleh 182.3.102.245
Tag: Pengembalian Suntingan perangkat seluler Suntingan peramban seluler Suntingan seluler lanjutan
Baris 1:
{{Hubungan dekat}}
 
'''Perceraian''' adalah kebalikan dari [[pernikahan]] dan berakhirnya suatu [[perkawinan]]. Perceraian merupakan terputusnya hubungan antara suami istri oleh suami atau hakim yang mencerai, keputusan hakim tersebut dengan menjalankan prosedur proses alur persidangan berawal dari tahapan Majelis Hakim Pembacaan gugatan, Jawaban tergugat, Pembuktian dari penggugat dan tergugat hingga putusan hakim sampai Mahkamah Syar'iy (Pengadilan AgamaMS) memberikan dokumen keputusan perceraian hingga akta cerai. Seperti disebabkan oleh kegagalan suami atau istri dalam menjalankan kewajibanobligasi peran masing-masing sesuai syariat Agama. Perceraian dipahami sebagai akhir dari ketidakstabilan perkawinan antara suami istri yang kemudian hidup terpisah dan diakui secara sah berdasarkan [[hukum]] yang berlaku.<ref>{{cite journal|title= Upaya Pencegahan Perceraian Berbasis Keluarga Luas dan Institusi Lokal dalam Masyarakat Minangkabau di Sumatera Barat|authors= Fachrina, Rinaldi Eka Putra|journal= Antropologi Indonesia|volume= 34|number= 2|year= 2013|issn= 1693-167X|page= 102|url= http://journal.ui.ac.id/index.php/jai/article/view/3966|access-date= 2020-11-19|archive-date= 2021-05-18|archive-url= https://web.archive.org/web/20210518075245/http://journal.ui.ac.id/index.php/jai/article/view/3966|dead-url= yes}}</ref> Keharusan perceraian dilakukan di depan sidang pengadilan agama ini sejalan dengan ketetapan syari’at [[Islam]] bahwa madharat haruslah dihilangkan, dan turunan dari qaidah tersebut apabila terjadi perbenturan antara maslahat dan madharat maka maslahat yang lebih diutamakan.<ref>{{Cite web |url=https://www.allaeas.com/2022/09/ini-yang-harus-dilakukan-bila-kata-cerai-sudah-terucap.html |title=Salinan arsip |access-date=2022-09-19 |archive-date=2022-09-20 |archive-url=https://web.archive.org/web/20220920173208/https://www.allaeas.com/2022/09/ini-yang-harus-dilakukan-bila-kata-cerai-sudah-terucap.html |dead-url=yes }}</ref> Artinya tugas dan fungsi hakim pengadilan agama merupakan tugas suci, dan dalam hal perkara perceraian hakim pengadilan agama bertugas untuk mewujudkan kembali keluarga sakinah, mawaddah, dan rahmah.<ref>https://rasindonews.wordpress.com/2022/06/01/hakikat-perceraian-berdasarkan-ketentuan-hukum-islam-di-indonesia/</ref> Dalam Islam bahwa perceraian itu sangat dibenci oleh Allah SWT.
 
Alur proses persidangan perkara permohonan perceraian di pengadilan agama, "Majelis hakim berupaya mendamaikan pengugat dan tergugat, namun bilamana penggugat meminta majelis hakim untuk melanjutkan perkara tersebut, maka majelis hakim membacakan gugatan penggugat disaksikan tergugat dan pengugat selanjutnya tergugat menyampaikan sanggahan jawaban secara tertulis atau langsung, replik, duplik, dilanjutkan pembuktian dalil-dalil penggugat kepada tergugat, namun bilamana dalil-dalil tersebut tidak dapat dibuktikan maka Majelis Hakim menolak gugatan pengugat tersebut, jika dapat dibuktikan maka Majelis Hakin melakukan pembuktian atas jawaban sanggahan tergugat serta melanjutkan alur proses melanjutkan hingga putusan Hakim,"<ref>https://hukumkeluarga.id/proses-perceraian-di-pengadilan-agama/</ref> yang seadil-adilnya tanpa meninggalkan kode etik dan pedoman Perilaku Hakim<ref>https://www.hukumonline.com/klinik/a/10-prinsip-kode-etik-hakim-yuk-cari-tahu-di-sini-lt630335ad22e26/</ref>.