Jajahan Bachok

distrik di Malaysia

Bachok adalah salah satu jajahan di negara bagian Kelantan, Malaysia. Nomenklatur "jajahan" di negara bagian Kelantan adalah setara dengan nomenklatur "distrik" di negara bagian lain di Semenanjung Malaysia.

Bachok
Pantai Bachok
Pantai Bachok
Negara Malaysia
Negara bagian Kelantan
Luas
 • Total279,51 km2 (10,792 sq mi)
Populasi
 (2005)
 • Total116.128
Zona waktuUTC+8
Kode area telepon09

Pembagian administratif

sunting

Jajahan Bachok terdiri dari 8 (delapan) daerah.[1] Kedelapan daerah beserta mukimnya yang dimaksud adalah:

  1. Bekelam
    1. Chap
    2. Cherang Hangus
    3. Kuchelong
    4. Temu Ranggas
    5. Tualang Salak
  2. Gunong
    1. Bator
    2. Gunong
    3. Jelawat
    4. Kubang Telaga
    5. Tepus
  3. Mahligai
    1. Alor Bakat
    2. Mak Lipah
    3. Serdang
  4. Melawi
    1. Melawi
    2. Repek
    3. Rusa
    4. Kuau
  5. Perupok
    1. Bandar Bachok
    2. Kemasin
    3. Nipah
    4. Paya Mengkuang
    5. Perupok
  6. Tanjong Pauh
    1. Pak Pura
    2. Tanjung Jering
    3. Tanjung Pauh
  7. Tawang
    1. Gajah Mati
    2. Pauh Sembilan
    3. Senak
    4. Takang
    5. Tanjong
    6. Telok Mesira
  8. Telong
    1. Lubuk Tembesu
    2. Telong

Referensi

sunting