Jawa Tengah pada Kontes Peragaan Busana Internasional

Jawa Tengah merupakan salah satu provinsi yang berhasil meraih prestasi dalam kontes kecantikan, baik pada skala regional, nasional maupun Internasional. Delegasi Indonesia asal Jawa Tengah yang pertama kali adalah Yayuk Rahayu Sosiawati dari Kota Semarang pada Miss International 1975.

Bendera Jawa Tengah

Sejarah

sunting

Keikutsertaan peserta asal Jawa Tengah dimulai pada 1975-an seiring dengan pengiriman wakil Indonesia ke ajang kecantikan internasional. Terdapat banyak kontroversi yang beredar, sehingga Pemerintah Indonesia pada saat itu mengeluarkan larangan untuk menyelenggarakan dan mengirimkan wakil Indonesia ke ajang internasional.[1][2]

Wakil Indonesia di kontes kecantikan internasional diizinkan kembali pada masa kepemerintahan Presiden RI Megawati Soekarnoputri hingga berlanjut sampai sekarang. Berikut daftar peserta Asal Jawa Tengah pada kontes kecantikan Internasional.

Kontes Wanita

sunting
Kunci Warna
  •   : Pemenang
  •   : Runner-up atau 5 Besar
  •   : Semifinalis atau Perempat-finalis

Kontes Wanita Utama

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
1975 Yayuk Rahayu Sosiawati   Kota Semarang Puteri Duta Indonesia 1975 Miss International 1975
1977 Indri Hapsari Soeharto   Kota Semarang Puteri Duta Indonesia 1977 Miss International 1977
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2007 Agni Pratistha Arkadewi Kuswardono   Kota Semarang Puteri Indonesia 2006 Miss Universe 2007
2012 Maria Selena Nurcahya   Kota Semarang Puteri Indonesia 2011 Miss Universe 2012
  • Peserta[5]
  • 10 Besar Best National Costume
2015 Anindya Kusuma Putri   Kota Semarang Puteri Indonesia 2015 Miss Universe 2015
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2016 Luisa Andrea Soemitha   Kota Semarang Miss Earth Indonesia 2016 Miss Earth 2016
  • Peserta[7]
  • Medali Perunggu Best National Costume wilayah Asia & Oseania
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2017 Dea Goesti Rizkita Koswara   Kabupaten Semarang Puteri Indonesia Perdamaian 2017 Miss Grand International 2017
  • 10 Besar[8]
  • Best National Costume
  • Miss Popular Vote
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2020 Jihane Almira Chedid   Kota Semarang Puteri Indonesia Pariwisata 2020 Miss Supranational 2020
  • 12 Besar[9][10][11][12]
  • Best National Costume
  • Miss Supranational Asia
  • Miss Supranational Fan Vote

Kontes Wanita Lainnya

sunting

Elite Model Look

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2003 Paula Verhoeven   Kota Semarang Elite Model Look Indonesia 2003 Elite Model Look 2003
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2008 Hannie Cyntia Dewi Tan   Kabupaten Kebumen Miss Tourism Indonesia 2008 Miss Tourism Queen International 2008
  • Peserta

Miss Friendship International

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2010 Hannie Cyntia Dewi Tan   Kabupaten Kebumen - Miss Friendship International 2010
  • Peserta

Miss Deaf World

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2012 Oktaviani Wulansari   Kota Surakarta Miss Deaf Indonesia 2012 Miss Deaf World 2012
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2013 Maulina Sukmawati   Kota Semarang - World Muslimah 2013

Miss Tourism World

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2013 Nabilla Shabrina   Kabupaten Kendal Putri Pariwisata Indonesia 2013 Miss Tourism World 2013
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2014 Rakhmi Wijiharti   Kabupaten Banyumas - Miss Heritage 2014
  • Peserta

Pageant of the World

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2016 Anita Talia   Kota Semarang Pageant of the World 2016
  • 10 Besar
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2017 Cynthia Monica Rizkiawaty   Kota Surakarta Miss Global Indonesia 2017 Miss Global 2017
  • Peserta[17]
  • Miss Popularity
  • Runner-up 2 Ganzberg Beauty

Miss Elite World

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2021 Anna Silvia   Kota Surakarta Miss Elite Indonesia 2021 Miss Elite World 2021
  • Peserta[18]
  • Miss Elite Asia

Miss Eco Teen International

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2022 Jasmine Angelica Kasih Horman   Kabupaten Boyolali Miss Grand Tourism Indonesia Teen 2022 Miss Eco Teen International 2022
2023 Radianca Anthea Aurina Tofani   Kota Semarang Runner-up 1 Miss Grand Tourism Indonesia 2023 Miss Eco Teen International 2023

Miss Teen Glocal International

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2022 Tesalonika Jane Prasetyani   Kota Semarang Miss Teen Glocal Indonesia 2022 Miss Teen Glocal International 2022
  • Runner-up 2
  • Special Award Culture Ambassador
  • Best Photogenic
  • Top Model

Miss Teen Universe

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2023 Cherish Daniella Lee   Kota Semarang Indonesian Star Search 2022 Pageant of the World 2016
  • 16 Besar[21]
  • Best Top Model

Kontes Wanita Regional

sunting

Asia Model Festival

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2012 Agni Pratistha Arkadewi Kuswardono   Kota Semarang - Asia Model Festival 2012
  • Peserta[22]
  • Model Star Award

Next Face of Asia

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2012 Paula Verhoeven   Kota Semarang - Next Face of Asia 2012

Miss Asian International

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2019 Devina Ayu Dayang Ruby   Kota Semarang Miss Asian Indonesia 2019 Miss Asian International 2019

Kontes Pria

sunting
Kunci Warna
  •   : Pemenang
  •   : Runner-up atau 5 Besar
  •   : Semifinalis atau Perempat-finalis

Kontes Pria Utama

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2011 Johanica Yanuar   Kota Semarang Runner-up 2 L-Men of the Year 2010 Manhunt International 2011
  • 15 Besar[25]
  • Best National Costume
  • 15 Besar Best Talent
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2014 Andy Mukti Wicaksana   Kota Semarang Mister Global Indonesia 2014 Mister Global 2014
  • 8 Besar[26]
  • Best National Costume
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2022 Matthew Gilbert Wibowo   Kabupaten Banyumas Runner-up 1 L-Men of The Year 2021 Mister Supranational 2022

Kontes Pria Lainnya

sunting

Mr Deaf International

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2016 Stefanus Indra Adi Kusuma   Kota Semarang Mister Deaf Indonesia 2015 Mr Deaf International 2016
  • Peserta

Mister Teen International

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2019 Daniel Pilato   Kota Semarang Mister Teen Indonesia 2018 Mister Teen International 2019
  • Peserta

Man of the Year

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2023 Leonardus Toni Setiyawan   Kabupaten Cilacap Putera Pariwisata Indonesia 2021 Man of the Year 2023
  • Peserta
  • Best National Cotume

Kontes Pria Regional

sunting

Mister SE Asia International

sunting
Tahun Nama Asal Gelar nasional Prestasi
2024 Xabir Ahnaf   Kota Semarang Mister SE Asia International 2024 Mister SE Asia International 2024

Galeri

sunting

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Fajarin, Arba’ Inda; Ali Haidar, Muhammad (Oktober 2014). "KONTROVERSI MISS INDONESIA TAHUN 1982-1984" (PDF). AVATARA, e-Journal Pendidikan Sejarah. Universitas Negeri Surabaya. 2 (3). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2016-02-01. Diakses tanggal 2016-12-22. 
  2. ^ a b c Amini, Mutiah. "Dinamika Pemilihan "Putri Indonesia" pada Masa Orde Baru" (PDF). Laporan Penelitian. Yogyakarta: Universitas Gadjah Mada. 
  3. ^ "Mengenang Sang Srikandi - Indri Hapsari Soeharto". Indonesian Pageants. 4 Juli 2016. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-05-06. Diakses tanggal 2016-12-22. 
  4. ^ Erlin (26 Agustus 2006). "Agni Pratistha Nyatakan Siap Ikuti Miss Universe 2007". Kapanlagi.com. Diakses tanggal 16 Maret 2019. 
  5. ^ Liputan6.com (2012-12-20). "Langkah Maria Selena Terhenti di Ajang Miss Universe 2012". liputan6.com. Diakses tanggal 2023-06-27. 
  6. ^ Windratie. "Kejutan Anindya di 15 Besar Miss Universe 2015". gaya hidup. Diakses tanggal 2023-06-27. 
  7. ^ "Luisa Andrea Soemitha Ini Wakili Indonesia di Miss Earth 2016". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2017-01-05. Diakses tanggal 2017-01-05. 
  8. ^ "Kontestan Miss Grand International 2017 - Dea Goesti Rizkita". Miss Grand International (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 26 Oktober 2017. 
  9. ^ "Jihane Almira Siap Wakili Indonesia di Miss Supranational 2021". BeritaSatu. Diakses tanggal 30 Juli 2021. 
  10. ^ "Jihane Almira Boyong Sederet Penghargaan di Miss Supranational 2021". Tempo (majalah Indonesia). Diakses tanggal 22 Agustus 2021. 
  11. ^ "Indonesia Menang Kostum Nasional Terbaik Miss Supranational 2021". CNN Indonesia. Diakses tanggal 21 Agustus 2021. 
  12. ^ "Detail Gaun Bertabur Swarovski Jihane Almira di Preliminary Miss Supranational 2021". Liputan 6. Diakses tanggal 18 Agustus 2021. 
  13. ^ Ramadhani, Rahmi Suci (2015-03-02). "Kisah Model Top Paula Verhoeven Jatuh Bangun di 'Catwalk'". CNN. Diakses tanggal 2024-07-02. 
  14. ^ Media, Kompas Cyber (2012-04-04). "Penyandang Tuna Rungu Indonesia ke Kontes Kecantikan Dunia". KOMPAS.com. Diakses tanggal 2023-06-27. 
  15. ^ "Final World Muslimah Malam Ini: Calon Jawara Harus Unggul Pada Penilaian 'Tiga S'". Tribunnews.com. 2024-07-20. Diakses tanggal 2024-07-20. 
  16. ^ "Ikut Miss Tourism World, Putri Pariwisata Siapkan Baju Nyi Roro Kidul". detikTravel. Diakses tanggal 2024-07-20. 
  17. ^ Sulistiyawati, Anik (2017-09-11). "Mahasiswi Solo Raih Gelar Miss Global Indonesia 2017". Solo Pos. Diakses tanggal 2024-07-20. 
  18. ^ "Profil Anna Silvia, Wanita Solo Jadi Wakil Indonesia di Miss Elite World". suara.com. 2021-05-05. Diakses tanggal 2023-07-05. 
  19. ^ Tawary, Supanji (2022-03-21). "Potret Jasmine Horman, Miss Grand Tourism Indonesia Teen 2022". DETIK Indonesia. Diakses tanggal 2024-07-20. 
  20. ^ "Anthea Tofani Si Jago Matematika Juara 3 Miss Eco Teen International 2023 | Pageant Empire Indonesia" (dalam bahasa Inggris). 2023-11-05. Diakses tanggal 2023-11-29. 
  21. ^ Permatasari, Adinda (2023-02-15). "Cherish Daniella Lee Wakili Indonesia di Ajang Kecantikan Bergengsi Miss Teen Universe". www.viva.co.id. Diakses tanggal 2023-12-29. 
  22. ^ Permatasari, Riswinanti (2012-02-02). "Agni Pratistha Raih Penghargaan Model Star Award". KapanLagi.com. Diakses tanggal 2024-07-20. 
  23. ^ "Paula Verhoeven, Model Majalah yang Berhasil Jadi Next Face of Asia 2012". wolipop. Diakses tanggal 2024-07-20. 
  24. ^ AP, Agus (2019-09-24). "Berprestasi di Ajang Kontes Kecantikan". Radar Semarang. Diakses tanggal 2024-07-03. 
  25. ^ Agency, ANTARA News (2011-10-11). "Indonesia Sabet Dua Predikat di "Manhunt International"". ANTARA News Jawa Timur. Diakses tanggal 2024-07-20. 
  26. ^ "Exclusive Interview: Mister Global Indonesia 2014 – Andy Mukti". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-03-04. Diakses tanggal 2017-05-30. 
  27. ^ Liputan6.com (2022-07-19). "Matthew Gilbert Harumkan Nama Indonesia, Jadi 1st Runner Up di Ajang The 6th Mister Supranational". liputan6.com. Diakses tanggal 2024-07-20. 
  28. ^ "Selamat Stefan Yogi Dari Sulawesi Utara Juara Manhunt International Indonesia 2023 | Pageant Empire Indonesia" (dalam bahasa Inggris). 2023-07-06. Diakses tanggal 2023-08-04.