Jelarang
Rentang waktu: Miosen tengah – sekarang
Jelarang India (Ratufa indica)
Klasifikasi ilmiah
Domain:
Kerajaan:
Filum:
Kelas:
Ordo:
Subordo:
Famili:
Subfamili:
Ratufinae

Moore, 1959
Genus:
Ratufa

Gray, 1867
Spesies

Lihat teks

Sinonim
  • Eoscuirus
  • Rukaia

Jelarang adalah bajing pohon seukuran kucing dalam genus Ratufa, subfamili Ratufinae. Mereka adalah elemen khas fauna di Asia Selatan dan Tenggara .

Gambar Nama yang umum Nama ilmiah Distribusi
  Jelarang bilalang Ratufa affinis Semenanjung Thailand-Melayu, Sumatra (Indonesia), Kalimantan (Brunei, Indonesia dan Malaysia)
  Jelarang hitam Ratufa bicolor Bangladesh Utara, India timur laut, Nepal timur, Bhutan, Cina selatan, Myanmar, Laos, Thailand, Malaysia, Kamboja, Vietnam, dan Indonesia bagian barat (Jawa, Sumatra, Bali, dan pulau-pulau kecil di sekitarnya)
  Jelarang India Ratufa indica India.
  Jelarang uban Ratufa macroura India Selatan, Sri Lanka

Catatan Fosil

sunting

Pada zaman prasejarah garis silsilah ini lebih tersebar luas. Misalnya, hewan yang sangat mirip dengan jelarang dan mungkin termasuk dalam genus ini, setidaknya termasuk dalam Ratufinae, merupakan bagian dari fauna Hambach awal Langhium (Miosen Tengah, sekitar 16–15,2 juta tahun yang lalu) di Jerman.[1]

Referensi

sunting
  1. ^ Gee, Carole T.; Sander, P. Martin; Petzelberger, Bianka E .M. (2003). "A Miocene rodent nut cache in coastal dunes of the Lower Rhine Embayment, Germany". Palaeontology. 46 (6): 1133–1149. doi:10.1046/j.0031-0239.2003.00337.x .