Journey's End (film 2017)
Journey's End adalah film Inggris produksi tahun 2017 bergenre drama perang yang disutradarai oleh Saul Dibb, berdasarkan skenario yang ditulis oleh Simon Reade, diadaptasi oleh Simon Reade dari naskah Journey's End karya R C Sherriff. Film ini merupakan adaptasi kedua setelah Journey's End (1930) yang disutradarai oleh James Whale. Beberapa bintang yang bermain dalam film ini di antaranya Sam Claflin, Paul Bettany, danAsa Butterfield. Film ini dijadwalkan rilis pada musim gugur tahun 2017.[1][2][3][4][5]
Journey's End | |
---|---|
Sutradara | Saul Dibb |
Produser | Guy de Beaujeu Simon Reade |
Ditulis oleh | Simon Reade |
Berdasarkan | Journey's End oleh R C Sherriff |
Pemeran | Sam Claflin Paul Bettany Asa Butterfield |
Perusahaan produksi | Fluidity Films |
Tanggal rilis |
|
Negara | United Kingdom |
Bahasa | English |
Pemeran
sunting- Asa Butterfield - Raleigh
- Sam Claflin - Captain Stanhope
- Paul Bettany - Osborne
- Tom Sturridge - Hibbert
- Toby Jones - Mason
- Stephen Graham - Trotter
- Robert Glenister - The Colonel
- Nicholas Agnew - Corporal Pincher*
- Miles Jupp - Hardy
- Theo Barklem-Biggs - Watson*
- Jake Curran - Hammond*
- Andy Gathergood - Sergeant Major, C Troop*
- Rupert Wickham - General Raleigh*
- Jack Holden - Bert*
- Tom Ward-Thomas - Hardy's Subaltern*
- Derek Barr - Transport Officer*
- Jack Riddiford - Evans*
- Elliot Balchin - Peters*
- Alaïs Lawson - Angele*
- Adam Colborne - Private Graham*
- Eirik Bar - Ernst, German prisoner
- Rose Reade - Margaret*
- Harry Jardine - Ration Soldier*
Referensi
sunting- ^ http://www.fluidityfilms.co.uk/journey-s-end
- ^ Ben Child. "Cumberbatch and Hiddleston rumoured for Journey's End film | Film". The Guardian. Diakses tanggal 2016-11-16.
- ^ Nicholas Hellen (2014-06-01). "Sherlock set for a toff life in trenches". The Sunday Times. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2016-12-19. Diakses tanggal 2016-11-16.
- ^ Jess Denham (2014-06-02). "Benedict Cumberbatch and Tom Hiddleston tipped to play officers in Journey's End movie". The Independent. Diakses tanggal 2016-11-16.
- ^ Dalya Alberge (2016-12-08). "'It's set in the trenches but it's not a war film'". The Observer. Diakses tanggal 2017-01-01.