Kaisar Kōgon
Kaisar Kogon (光厳天皇 Kōgon-tennō) (1 Agustus 1313 – 5 Agustus 1364) adalah pengklaim tahta Ashikaga selama Periode Istana Utara dan Selatan di Jepang. Menurut ahli pra-Meiji, masa kekuasaannya berlangsung dari tahun 1332 hingga 1334.[1]
Emperor Kōgon | |
---|---|
Pengklaim tahta Utara pertama | |
Berkuasa | 1332–1334 |
Pendahulu | Kaisar Go-Daigo |
Penerus | Kaisar Kōmyō |
Kelahiran | 1 Agustus 1313 |
Kematian | 5 Agustus 1364 | (umur 51)
Ayah | Kaisar Go-Fushimi |
Genealogi
suntingSebelum menguasai tahta Nanboku-chō, nama pribadinya (imina) adalah Kazuhito-shinnō (量仁親王).[2] Ia adlah putra ketiga Kaisar Go-Fushimi dari garis keturunan Jimyōin. Ibunya adalah Kōgimon'in Neishi (広義門院寧子). Ia diadopsi oleh pamannya, Kaisar Hanazono. Keluarganya meliputi:
- Maharani: Putri Yoshiko (懽子内親王) (putri pertama Kaisar Go-Daigo)
- Putri Mitsuko (光子内親王)
- Selir: Putri Hisako (寿子内親王) (putri Kaisar Hanazono)
- Lady-in-waiting: Sanjō Shūshi (三条秀子) Ibusuri Yōroku (陽禄門院)
- Putra pertama: Pangeran Okihito (興仁親王) (Kaisar Sukō)
- Putra kedua: Pangeran Iyahito (弥仁親王) (Kaisar Go-Kōgon)
- Pangeran Yoshihito (義仁親王)
- Selir: Tidak diketahui
- Pangeran Sonchō (尊朝親王)
- Egon (恵厳)
Catatan kaki
suntingRujukan
sunting- Ponsonby-Fane, Richard Arthur Brabazon. (1959). The Imperial House of Japan. Kyoto: Ponsonby Memorial Society. OCLC 194887
- Titsingh, Isaac, ed. (1834). [Siyun-sai Rin-siyo/Hayashi Gahō, 1652], Nipon o daï itsi ran; ou, Annales des empereurs du Japon. Paris: Oriental Translation Fund of Great Britain and Ireland.