Karl Wernicke

dokter asal Jerman

Carl Wernicke (lahir 1848 di Tarnowitz, Kerajaan Prusia (sekarang Tarnowskie Gory, Polandia), meninggal 1905 di Gräfenroda) adalah seorang dokter, ahli anatomi, ahli kejiwaan, dan ahli patologi saraf berkebangsaan Jerman.

Carl Wernicke
Lahir15 May 1848
Tarnowitz, Upper Silesia, Kerajaan Prusia
Meninggal15 Juni 1905 (umur 57)
Gräfenroda, Kekasaisaran Jerman
AlmamaterUniversitas Breslau
Dikenal atasWernicke aphasia
Wernicke encephalopathy
Wernicke's area
Wernicke–Geschwind model
Wernicke–Korsakoff syndrome
Karier ilmiah
BidangPsikiatri, neurologyi
InstitusiCharité, Universitas Breslau, Universitas Halle

Setelah Paul Broca mempublikasikan penemuannya mengenai pengaruh kemampuan berbahasa karena adanya kerusakan pada otak (kini dikenal sebagai area Broca), Wernicke mulai penelitiannya mengenai efek trauma pada otak pada kemampuan berbicara dan bahasa. Ia menemukan bahwa tidak semua kerusakan kemampuan berbahasa terjadi karena kerusakan pada area Broca.

Ia mengatakan bahwa kerusakan pada girus temporalis superior dan posterior kiri dapat mengganggu kemampuan pemahaman bahasa. Area ini kemudian dikenal dengan area Wernicke, yang dihubungkan dengan sindrom Wernicke.

Lihat pula

sunting