Katedral Hongtong (Hanzi: 洪洞天主教堂; Pinyin: Hóngtóng Tiānzhǔjiàotáng) adalah sebuah gereja katedral Katolik yang terletak di Kabupaten Hongtong, di Shanxi, Tiongkok.[1]

Katedral Hongtong
洪洞天主教堂
Katedral Hongtong
Katedral Hongtong di Shanxi
Katedral Hongtong
Katedral Hongtong
Lokasi di Shanxi
PetaKoordinat: 36°15′30.5899″N 111°39′57.9802″E / 36.258497194°N 111.666105611°E / 36.258497194; 111.666105611
36°15′31″N 111°39′58″E / 36.25861°N 111.66611°E / 36.25861; 111.66611
LokasiHongtong, Shanxi
NegaraTiongkok
DenominasiGereja Katolik Roma
Arsitektur
StatusKatedral
Status fungsionalAktif
Tipe arsitekturGereja
GayaGotik
Selesai2002 (rekonstruksi)
Diruntuhkan1958
Spesifikasi
Bahan bangunanGranite, bricks
Administrasi
KeuskupanKeuskupan Hongdong

Sejarah

sunting

Pada tahun 1932, Takhta Suci mendirikan Keuskupan Hongdong.[1]

Pada tahun 1958, Kabupaten Hongtong terpilih sebagai salah satu dari dua kabupaten percontohan penghapusan agama di Tiongkok (yang lainnya adalah Kabupaten Pingyang, Zhejiang).[1] Gereja Katolik hancur total dan katedral dibongkar.[1] Dibangun kembali pada tahun 2002 dengan gaya arsitektur Gotik.[1]

Lihat juga

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ a b c d e 洪洞县里的 洋建筑-天主教堂. qq.com.