Kefalonia
pulau di Yunani
(Dialihkan dari Kefallonia)
Pulau Kefalonia, juga disebut Cephallenia, Cephallonia, Kefallinia, atau Kefallonia (Yunani Kuno: Κεφαλληνία; Yunani Modern: Κεφαλλονιά atau Κεφαλονιά; bahasa Italia: Cefalonia), adalah pulau terbesar di Kepulauan Ionia yang terletak di Yunani barat, dengan luas 350 kilometer persegi. Pulau ini dinamai dari figur mitologi Cephalus (Ciphalis), meskipun namanya berarti "pulau dengan kepala", merujuk pada bentuk pulau ini; nama "Ciphalis" berasal dari kata dalam bahasa Yunani yang berarti "kepala".
Pranala luar
sunting- Municipallity of Elios-Pronni
- Loggerhead sea turtle conservation in Kefalonia
- The first page for Kefalonia on the Internet, since 1994
- The Andreas Gerasimos Michalitsianos telescope