Kekristenan di Madagaskar

artikel daftar Wikimedia

Kekristenan di Madagaskar dipraktikkan oleh 41% orang Madagaskar, menurut US Department of State pada 2011,[1] atau oleh 85% menurut Pew Research Center pada 2010,[2] sering kali dalam bentuk sinkretis dengan praktik agama tradisional. Protestan diperkenalkan oleh para duta pertama London Missionary Society pada 1818, yang melakukan permuridan dan mengajarkan sastra melalui Alkitab berbahasa Malagasi di sekolah-sekolah publik yang mereka dirikan di dataran tinggi atas permintaan Raja Radama I.

Catatan sunting

  1. ^ Kesalahan pengutipan: Tag <ref> tidak sah; tidak ditemukan teks untuk ref bernama BGNote
  2. ^ "Religions in Madagascar | PEW-GRF". Globalreligiousfutures.org. Diakses tanggal 20 September 2017. 

Referensi sunting