Kitab Yehu adalah sebuah teks hilang yang ditulis oleh nabi Alkitab Yehu bin Hanani, yang merupakan salah satu tokoh yang sezaman dengan Raja Baasha. Kitab tersebut disebutkan dalam 2 Tawarikh 20:34: " Selebihnya dari riwayat Yosafat, dari awal sampai akhir, sesungguhnya semuanya itu tertulis di dalam riwayat Yehu bin Hanani, yang tercantum di dalam kitab raja-raja Israel."

Manuskrip tersebut terkadang disebut Tawarikh Yehu bin Hanani[1]

Referensi

sunting
  1. ^ Losch, Richard R. (2008-05-13). All the People in the Bible: An A-Z Guide to the Saints, Scoundrels, and Other Characters in Scripture (dalam bahasa Inggris). Wm. B. Eerdmans Publishing. ISBN 9780802824547.