Corona
Halaman disambiguasi
(Dialihkan dari Korona (disambiguasi))
Corona atau Korona dapat mengacu pada beberapa hal berikut:
- Korona, bagian paling luar dari atmosfer matahari atau bintang lain
- Koronavirus, kelompok virus dalam keluarga Coronaviridae
- Koronavirus sindrom pernapasan akut berat 2 (SARS-CoV-2), anggota koronavirus yang menyebabkan pandemi Covid-19
- Penyakit koronavirus 2019 (COVID-19), penyakit yang disebabkan oleh virus SARS-CoV-2
- Pandemi Covid-19, pandemi global yang sedang berlangsung
- Koronavirus sindrom pernapasan akut berat 2 (SARS-CoV-2), anggota koronavirus yang menyebabkan pandemi Covid-19
- Corona Australis, rasi bintang pada langit selatan
- Corona Borealis, rasi bintang pada langit utara
- Corona (bir), jenama bir dari Meksiko
- Corona, California, kota di Amerika Serikat
- Corona (film), film drama Kanada tahun 2020
- Corona Rintawan (lahir 1975), dokter Indonesia
- Korona glans penis
- Stadion Corona, stadion di Meksiko
- Toyota Corona, mobil Jepang 1957–2001