La Palebbi
La Palebbi (atau La Pabela/La Palebei[1] atau Arung Abdurrahman adalah raja Pagatan yang kedua (1830-1838), menggantikan kedudukan ayahnya, La Pangewa.[2]
Setelah 8 tahun menaiki tahta, kemudian tampuk kerajaan berpindah tangan kepada saudaranya, La Paliweng (1838-1855), sebagai raja ketiga di Kerajaan Pagatan.[2]
Keluarga
suntingBerikut adalah keluarga terdekatnya:[3]
- Ayah - La Pangewa
- Ibu - I Wale' Petta Coa (I Walena Petta Coa[4])
- Saudara - La Paliweng dan Besse'
La Pangewa | |||||||||||||||||||||||||||||||||||
♂ La Palebbi | ♂ La Paliweng | ♀ Besse' | |||||||||||||||||||||||||||||||||
Lihat juga
suntingReferensi
sunting- ^ Rodovid.org. "La Pabela (La Palebei)".
- ^ a b Fokus Batulicin (22 Maret 2011). "Mengupas Asal Muasal Bugis Pagatan". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-01-03. Diakses tanggal 2015-01-13.
- ^ M. Mansyur (2012). "Bab III - Jaringan Diaspora Bugis dan Dinamika Kerajaan Bugis Pagatan Tahun 1842-1900" (PDF).
- ^ Rodovid.org. "I Walena Petta Coa".