Lesah merupakan makanan sejenis soto dengan kuah santan yang merupakan makanan khas Magelang. Makanan tersebut biasanya disajikan dengan nasi dan kuahnya berwarna kekuningan sekilas mirip Soto Lamongan, tetapi lebih keruh.[1]


Kesegaran kuah lesah yang berasal dari santan yang pekat tipis dan dinaungi bumbu kuning semacam kari atau soto. Pada saat menikmati akan ada terasa rempah-rempah di lidah tetapi cepat berganti manis, khas masakan masyarakat pedalaman Jawa.[2]


Referensi

sunting
  1. ^ http://jateng.tribunnews.com/2016/12/22/lezatnya-nasi-lesah-soto-berkuah-santan-khas-magelang-yang-kian-sulit-dicari
  2. ^ Home; Terkini; News, Top; Terpopuler; Nusantara; Nasional; Tengah, Jawa; Peristiwa; Ekonomi (2019-12-04). "Telaah - Jejak akulturasi budaya dalam semangkuk lesah Magelang". Antara Jateng. Diakses tanggal 2023-09-10.