Lucky Perdana

pemeran laki-laki dan model asal Indonesia
(Dialihkan dari Lucky perdana)

Lucky Perdana (lahir 8 April 1986) adalah pemeran dan model Indonesia. Ia dikenal luas berkat perannya dalam serial Candy.

Lucky Perdana
Lahir8 April 1986 (umur 38)
Banyuwangi, Jawa Timur, Indonesia
Pekerjaan
  • Pemeran
  • model
  • politikus
Tahun aktif2002—sekarang
Partai politikPDI-P
Suami/istri
Veronica
(m. 2016; c. 2020)
Lidi Brugman
(m. 2020)
Anak3
IMDB: nm3138545 Instagram: _luckyperdana Modifica els identificadors a Wikidata

Kehidupan awal

sunting

Lucky Perdana lahir pada 8 April 1986 di Banyuwangi, Jawa Timur. Ia merupakan putra pertama dari tiga bersaudara pasangan Bambang dan Puji K.[1]

Kehidupan pribadi

sunting

Lucky pernah menikah dengan Veronica tahun 2016. Mereka dikaruniai seorang anak, yaitu Almeer Mumtaaz Perdana pada 9 April 2018.[2] Namun, pada akhir tahun 2020 Lucky mengumumkan bahwa dirinya telah bercerai dengan Veronica dan menikah dengan Lidi Brugman.[3] Dari pernikahan yang kedua, Lucky dikaruniai dua orang anak, yaitu Zayn Kael Callisto dan Zayden Kai Callisto.[4][5]

Filmografi

sunting
Peran akting
Tahun Judul Peran Catatan
2009 Ketika Cinta Bertasbih Teuku Fadhil
2019 Orang Kaya Baru Pengantin pria

Televisi

sunting
Peran akting
Tahun Judul Peran Catatan
2004—2005 Sitti Nurbaya Lucky Karya debut
2005 Cewek-Cewek Badung Aldo
2005—2006 Iman Rifat
2006 Emak Gue Jagoan Kameo
Pintu Hidayah Episode: "Anak Dari Perselingkuhan"
Kiamat Sudah Dekat Baim Musim 2
2006—2007 Cowok Impian Willy
2007 Pangeran Penggoda Gilang
Janji-Mu Seperti Fajar Aldo
Candy Anthony
Alfa/Topan
Ratu Andika Putra
2007—2008 Safira Dika
2008 Hingga Akhir Waktu Galang/Pratama
Upik Abu dan Laura Lucky
2008—2009 Lia Gilang
2009 Nikita Ridho
2009—2010 Kejora dan Bintang Fitra
2010 Ketika Cinta Bertasbih: Spesial Ramadhan Teuku Fadhil
2010—2011 Putri yang Ditukar Tirta
2012 Yusra dan Yumna Jordan
Air Mata Ummi Yusuf Zubair
2013 Magic Aris
Surat Kecil untuk Tuhan the Series Dika
Cinta Ilahi Jamil
TV Movie Episode: "Rindu"
Episode: "Anak Titipan Tuhan"
Episode: "Cinta Buta Buat Mawar"
2013—2014 Fortune Cookies Fachri
2014 Tukang Bubur Naik Haji the Series Zacky
Ayah Mengapa Aku Berbeda Ferly
2014—2015 Aisyah Putri the Series: Jilbab in Love Hamka
2015 TV Movie Episode: "7 Hari Cinta"
Episode: "Ketika Malaikat Turun"
Episode: "Romeo dan Juliet Di Pinggir Kali"
2015—2016 Anak Menteng Satria
2016 Julaiha Princess Betawi Rendi
Naila Fahri
2017 Hati yang Memilih Raja Irsyad
2019 Aku Bukan Ustadz Reborn Evan
2020—2021 Perempuan Pilihan Faris
2021 Berbagi Suami the Series Setya Saliem
Catatan Harianku Episode: "Takdir Cinta"
2022—2023 Cinta 2 Pilihan Vano Bratawijaya
2023 Satu Cinta Dua Hati Ridho
2024—sekarang Terbelenggu Rindu Biru Adriyyansyah Hadikusuma

Film televisi

sunting
  • Bibir (2006)
  • Pertandingan 1000 (2008)
  • Pangeran Kodok Lala (2008)
  • Cinta Saus dalam Botol (2010)
  • Marni, Primadona Kampung (2010)
  • Belahan Jiwa di Bali (2010)
  • Gita Cinta Romli dan Juleha (2017)
  • Surat Cinta dalam Botol (2017)
  • Menunggu Jawaban Cintamu di Malam Hari (2017)
  • Cinta Datang di Saat Pergi (2017)
  • Apa Jadinya Dunia Tanpa Mariska (2017)
  • Penjual Souvenir Cinta (2017)
  • Cinta Ketoprak Setan (2017)
  • Kurma Anti Dilema (2017) sebagai Robi
  • Lapis Legit Bikin Kangen (2017)
  • Kepincut Cinta Duda (2017)
  • Cinta Ketoprak Setan (2017)
  • Setangkai Rambutan Cinta (2017)
  • Baby Sitter Metal Pujaanku (2017)
  • Cerita Cinta Tentang Kita (2017)
  • Office Girl Pembawa Cinta (2017)
  • Dari Udang Jadi Sayang (2018) sebagai Engkus
  • Gurih Cinta Kari Ayam (2018) sebagai Gilang
  • Bossque Raja Baper Pengabdi Mantan (2018) sebagai Arga
  • Jangan Ada Kuda di Antara Kita (2018) sebagai Bima
  • Rockerwati Kepincut Babysitter Ganteng (2018) sebagai Dodi
  • Tukang Bubur Naik Pelaminan (2018) sebagai Fandy
  • Nanny Cantik Pujaan Daddy (2018)
  • Cowok Reseh tapi Keceh (2019) sebagai Radit
  • Ondel-Ondel Rasa yang Dulu Pernah Ada (2019)
  • Cewek Cantikku Datang Tak Dijemput Pulang Tak Diantar (2019)
  • My Husband My Enemy (2019) sebagai Bisma
  • Cinta Pembantu dan Majikan Saling Tikung (2019)
  • Musuh Tapi Jadian (2020)
  • Jangan Ada Sambel di Antara Kita (2020)
  • Satria: Negeri Ini Butuh Es Tebu (2020)
  • Maaf Termahal di Dunia (2021)
  • CEO of Cewek Jagoan Komplek (2021)
  • Mau Heran tapi Kepikiran
  • Petani Milenial Cintanya Kearifan Lokal
  • Jelaskan Cintamu Padaku Seyuyur Yuyurnya (2022)
  • Misteri Cinta Gadis Penari (2022)
  • Kupon Cinta Huoo Huoo Dibuang Sayang (2022)
  • Ku Kira Idola Ternyata Ulala (2022)
  • Aku Terpisang-pisang pada Pandangan Pertama (2023)
  • Tutorial Cinta Mantul Neng Citul (2023)
  • Hati Tak Pernah Salah (2023)
  • Jalan Pulang Preman Pasar (2023)
  • Kesetiaanku Dibayar Duka (2023)
  • Neng Cantik Parasit Hatiku Aku Rak Popo (2023)
  • Sudahi Sedihmu Mari Membadut Bersamaku (2023) sebagai Farhan
  • Jangan Cuma Jalan Jalan Tapi Parkir Di Hatiku Dong (2023)
  • Bulan Terbelah di Hati Mas Silver (2024)
  • Aku Bergetar, Disentuh Putri Mirip Iklan di TV (2024)
  • Jangan Pinjol Hatiku, Nanti Semakin Berbunga (2024)

Video musik

sunting
Tahun Judul Penyanyi Catatan Ref.
2008 "Hey Ladies" Rossa

Penghargaan dan nominasi

sunting
Tahun Penghargaan Kategori Karya Hasil Ref.
2015 Festival Film Bandung 2015 Pemeran Pria Terpuji Film Televisi Ketika Malaikat Turun Nominasi [6]

Referensi

sunting
  1. ^ "Profil Lucky Perdana". KapanLagi.com. 
  2. ^ Sari, Ine Yulita (10 April 2018). "Lucky Perdana dan Istri Sambut Kelahiran Anak Pertama". Liputan6.com. Diakses tanggal 9 Agustus 2023. 
  3. ^ Rismoyo, Mauludi (15 Desember 2020). "Lucky Perdana Ternyata Sudah Cerai dari Veronica dan Nikah Lagi dengan Lidi Brugman". Detikcom. Diakses tanggal 9 Agustus 2023. 
  4. ^ "8 Potret Zayn Kael Anak Lucky Perdana yang Jarang Tersorot, Kini Usia 2 Tahun - Wajah Makin Bule". KapanLagi.com. 12 Juli 2022. Diakses tanggal 10 Agustus 2023. 
  5. ^ Hafidha, Selma Intania (8 Mei 2022). "Melahirkan di Malam Takbiran, Ini 6 Potret Istri Lucky Perdana Gendong Anak Kedua". Liputan6.com. Diakses tanggal 10 Agustus 2023. 
  6. ^ "Daftar Lengkap Nominasi Penghargaan Festival Film Bandung 2015". Festival Film Bandung. Forum Film Bandung. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2023-04-28. Diakses tanggal 2015-08-19. 

Pranala luar

sunting