Luna 6, atau E-6 No.7 (Seri Ye-6) adalah sebuah wahana antariksa Soviet nirawak yang dimaksudkan untuk menjalankan pendaratan di Bulan sebagai bagian dari Program Luna. Karena kegagalan manuver pembenaran ditengah lintasan, Luna 6 gagal mendarat, dan malah terbang melewati Bulan pada jarak 160.000 kilometer (99.000 mi).

Luna 6
Jenis misiPendarat Bulan
OperatorUni Soviet
COSPAR ID1965-044A
SATCAT no.01393Sunting di Wikidata
Durasi misi10 hari
Properti wahana
Jenis wahana antariksaYe-6
ProdusenOKB-1
Dayawatts
Awal misi
Tanggal luncur8 June 1965, 07:41:00 (8 June 1965, 07:41:00) UTC[1]
Roket peluncurMolniya-M 8K78M
Tempat peluncuranBaikonur 1/5
Akhir Misi
Kontak terakhirPengukuran radiasi kosmik berakhir pada 18 Juni1965[2]
Parameter orbit
Sistem rujukanHeliosentris
Terbang melintasi Lunar (kegagalan pendaratan)
Posisi terdekat11 June 1965
Jarak160.000 kilometer (99.000 mi)
← Luna 5
Luna 7 →
 

Referensi

sunting
  1. ^ NASA. "Luna 6". NASA. Diakses tanggal 2 December 2016. 
  2. ^ Lyubimov, G. P. (11 October 1967). "Measurement of the Intensity of Cosmic Radiation During the Flights of Automatic Interplanetary Stations Zond-1, Zond-2, Zond-3, Luna-5, Luna-6" (PDF). From last graph of Fig. 1. Diakses tanggal 25 December 2019.