Seluncur papan

(Dialihkan dari Luncur papan)

Luncur papan adalah tindakan menaiki dan melakukan gerakan dengan menggunakan papan luncur. Orang yang menaiki papan seluncur disebut sebagai pemain papan seluncur, skateboarder atau skater.

Seluncur papan di Museum Fatahillah, Jakarta.

Luncur papan dapat menjadi kegiatan main-main, seni, pekerjaan atau sebagai sarana angkut.[1]

Lihat pula

sunting

Referensi

sunting
  1. ^ Ocean Howell, Topic Magazine. "Extreme Market Research". Diakses tanggal 2006-12-13. 

Pranala luar

sunting