Lynn Redgrave
Lynn Rachel Redgrave (8 Maret 1943 – 2 Mei 2010) adalah seorang aktris berkebangsaan Inggris. Dia menjadi terkenal saat bermain di film utamanya seperti Georgy Girl (1966). Dia dilahirkan di London. Dia berkarier di dunia film sejak tahun 1963.
Lynn Redgrave | |
---|---|
Suami/istri | John Clark (1967 - 2000) |
Situs web | http://www.redgrave.com |
|
Filmografi
sunting- Tom Jones (1963)
- Girl with Green Eyes (1964)
- Georgy Girl (1966)
- Smashing Time (1967)
- The Virgin Soldiers (1969)
- Last of the Mobile Hot Shots (1970)
- Everything You Always Wanted to Know About Sex (But Were Afraid to Ask) (1972)
- The Happy Hooker (1975)
- The Big Bus (1976)
- Centennial (1978)
- Morgan Stewart's Coming Home (1987)
- Shine (1996)
- Toothless (1997)
- Gods and Monsters (1998)
- Strike! (1998)
- How to Kill Your Neighbor's Dog (2000)
- Venus and Mars (2001)
- Spider (2002)
- Unconditional Love (2002)
- The Wild Thornberrys Movie (2002) (voice)
- Hansel & Gretel (2002)
- Anita and Me (2002)
- Peter Pan (2003)
- Kinsey (2004)
- The White Countess (2005)
- The Jane Austen Book Club (2007)
- Confessions of a Shopaholic (2009)
- My Dog Tulip (2009)
Pranala luar
suntingWikimedia Commons memiliki media mengenai Lynn Redgrave.
- Lynn Redgrave situs resmi
- Lynn Redgrave di IMDb (dalam bahasa Inggris)
- Lynn Redgrave di Internet Broadway Database