Mahaguru (ordo)
Artikel atau sebagian dari artikel ini mungkin diterjemahkan dari Grand Master (order) di en.wiki-indonesia.club. Isinya masih belum akurat, karena bagian yang diterjemahkan masih perlu diperhalus dan disempurnakan. Jika Anda menguasai bahasa aslinya, harap pertimbangkan untuk menelusuri referensinya dan menyempurnakan terjemahan ini. Anda juga dapat ikut bergotong royong pada ProyekWiki Perbaikan Terjemahan. (Pesan ini dapat dihapus jika terjemahan dirasa sudah cukup tepat. Lihat pula: panduan penerjemahan artikel) |
Grand Master (bahasa Latin: Magister generalis; bahasa Jerman: Hochmeister) atau Suhu Agung adalah sebuah gelar kepala tertinggi berbagai ordo, yang meliputi ordo-ordo kekesatriaan seperti ordo militer dan ordo dinasti kekesatriaan.
Istilah "Penguasa Berdaulat" umumnya digunakan pada "Grand Master" untuk kepala tertinggi berbagai ordo di Inggris dan negara-negara Persemakmuran lainnya. Dalam Ordo Militer Berdaulat Malta, Grand Master bergelar "Penguasa Berdauilat", sehingga disebut Grand Master Berdaulat, karena statusnya sebagai sebuah entitas berdaulat independen secara internasional.
Gelar tersebut juga terjadi dalam ordo persaudaraan sipil modern seperti Freemason, Odd Fellows, dan berbagai persaudaraan lainnya. Selin itu, sejumlah ordo bergelar sendiri modern berupaya untuk meniru kebiasaan badan-badan lama tersebut.
Bacaan tambahan
sunting- Micallef, Antonio (2012). Lectures on the Statutes of the Sacred Order of St. John of Jerusalem: at the University (of Studies) of Malta 1792. KIT Scientific Publishing. hlm. 233–235. ISBN 9783866444027.