Nong Isa
(Dialihkan dari Makam Nong Isa)
Artikel ini perlu diwikifikasi agar memenuhi standar kualitas Wikipedia. Anda dapat memberikan bantuan berupa penambahan pranala dalam, atau dengan merapikan tata letak dari artikel ini.
Untuk keterangan lebih lanjut, klik [tampil] di bagian kanan.
|
Nong Isa atau memiliki nama asli Raja Isa bin Raja Ali merupakan salah satu penguasa yang pertama yang ada di Pulau Batam. Pada tahun sekitar 1829, beliau mendapatkan sebuah mandat dari Sultan Riau dan juga diberikan perintah oleh Muda Riau VI agar memerintah pada kawasan Nongsa dan juga wilayah sekitarnya. Surat mandat yang diberikan kepada Nong Isa tersebut dikeluarkan pada tanggal 22 Jumadil Akhir 1245 Hijriah ataupun juga bertepatan dengan tanggal 18 Desember 1829. Tanggal ini ditetapkan untuk hari jadinya Kota Batam.[1]
Referensi
sunting- ^ "Makam Nong Isa Nongsa Batam - Informasi Situs Budaya Indonesia Makam Nong Isa Nongsa Batam". Informasi Situs Budaya Indonesia. 2018-09-19. Diakses tanggal 2019-11-21.