María del Tránsito Cabanillas
Artikel ini sebatang kara, artinya tidak ada artikel lain yang memiliki pranala balik ke halaman ini. Bantulah menambah pranala ke artikel ini dari artikel yang berhubungan atau coba peralatan pencari pranala. Tag ini diberikan pada Desember 2022. |
María del Tránsito Cabanillas (15 Agustus 1821 – 25 Agustus 1885) adalah seorang biarawati Katolik Roma Argentina dari Ordo Ketiga Santo Fransiskus dan pendiri Kesusteran Misionaris Tersier Fransiskan.[1] Ia menyandang nama relijius "María del Tránsito de Jesús Sacramentado".[2]
María del Tránsito Cabanillas | |
---|---|
Relijius | |
Lahir | Córdoba, Argentina | 15 Agustus 1821
Meninggal | 25 Agustus 1885 San Vicente, Córdoba, Argentina | (umur 64)
Dihormati di | Gereja Katolik Roma |
Beatifikasi | 14 April 2002, Lapangan Santo Petrus, KotaVatikan oleh Paus Yohanes Paulus II |
Pesta | 25 Agustus |
Atribut |
|
Pelindung | Kesusteran Misionaris Tersier Fransiskan |
Cabanillas dibeatifikasi pada 14 April 2002.
Referensi
sunting- ^ "Blessed Maria del Transito (Cabanillas)) of the Blessed Sacrament". Santi e Beati. Diakses tanggal 28 May 2016.
- ^ "Blessed María del Tránsito de Jesús Sacramentado". Saints SQPN. 20 August 2015. Diakses tanggal 28 May 2016.