Marga Mandalasakti

perusahaan asal Indonesia

PT Marga Mandalasakti adalah anak usaha dari Astra Infra Toll Road yang mengoperasikan Jalan Tol Tangerang–Merak. Perusahaan ini didirikan pada tahun 1989 setelah Jalan Tol Jakarta–Tangerang yang dioperasikan oleh Jasa Marga selesai dibangun.

PT Marga Mandalasakti
Swasta
IndustriInfrastruktur
Didirikan4 Oktober 1989 (1989-10-04)
Kantor pusat,
Indonesia
Tokoh kunci
Kris Ade Sudiyono (Presiden Direktur)
ProdukJalan tol
PendapatanRp9,17 triliun (2014)
PemilikPT Astra Tol Nusantara
Situs webmargamandala.co.id

Pengelolaan jalan tol

sunting
  • Jalan Tol Tangerang–Merak

Rencana Pengelolaan jalan tol

sunting