Mas Masad dari Banten

Ulama

Syekh Mas Masad (bahasa Arab: الشيخ مس مسد) adalah seorang ulama dan panglima kesultanan banten yang bertugas menyebarkan agama islam di wilayah cikal bakal Tigaraksa sekitar tahun 1400 M.[1]


Mas Masad
الشيخ مس مسد
GelarUlama
Nama lainSyekh Mas Mas'ad
Informasi pribadi
Meninggal
MakamMakam Solear Tangerang
AgamaIslam
KebangsaanIndonesia
DenominasiSunni
Dikenal sebagaiPanglima Kesultanan Banten

Referensi

sunting

Catatan Kaki

sunting
  1. ^ Aji, Mohamad (2022-01-30). "Wisata Religi Makam Keramat Solear di Tangerang, Terdapat Primata Monyet Ekor Panjang - Kabar Banten". kabarbanten.pikiran-rakyat.com. Diakses tanggal 2022-12-11.