Max Yanto

pemain bola basket di Indonesia

Max Yanto (lahir 7 Juli 1983) merupakan mantan pemain bola basket dan aktor berkebangsaan Indonesia. Max dikenal bermain untuk tim Muba Hangtuah. Di tim tersebut, dia memakai nomor punggung 32. Max memiliki tinggi badan 215 cm dan berat 125 kg, menjadikannya sebagai pemain paling tinggi di sejarah Liga Bola Basket Indonesia.

Pada tahun 2013, ia mendapatkan gelar Sportsmanship Award di Liga Bola Basket Indonesia.

Karier Profesional

sunting

Max pertama kali memulai karier profesionalnya di Hangtuah Sumsel, lalu kemudian berpindah ke NSH Jakarta, lalu ke Stadium Jakarta, dan saat ini ia bermain lagi untuk klub Hangtuah Sumsel.

Musim Reguler

sunting
Year/Seasons League Club GP RPG APG SPG BPG PPG
10-11 NBL Indonesia HTS 8 4.1 0.2 0.3 0.2 3.5
11-12 NBL Indonesia NSH 28 7.1 0.2 0.4 0.5 7.3

12-13

NBL Indonesia 33 4.9 0.3 0.3 0.2 9.1
13-14 NBL Indonesia 23 4 0.2 0.3 0.1 7
14-15 NBL Indonesia STD 7 0.4 0 0.1 0 1.4
2016 IBL HTS 14 2.7 0.2 0.1 0.07 2.7

Rekor Tertinggi Dalam Satu Pertandingan

sunting

Points: 26 vs. Bimasakti Malang (20-4-2013)

Rebound: 16 vs. Pelita Jaya Jakarta (10-1-2012)

Asis: 2 (Banyak pertandingan)

Blok: 3 (2 pertandingan)

Filmografi

sunting
Tahun Judul Peran Catatan
2023 Suzzanna: Malam Jumat Kliwon Pegulat
2024 Monkey Man
Keterangan
  Belum dirilis

Serial televisi

sunting
Tahun Judul Peran Catatan
2018 Folklore Wewe Gombel Episode: A Mother's Love

Pranala luar

sunting