Mazzorbo

pulau di Italia


Mazzorbo adalah sebuah pulau di utara Laguna Venesia, Italia Utara dan terhubung ke Burano melalu jembatan. Pulau ini dulunya pusat perdagangan penting dan sekarang dikenal karena ladang anggur dan anggreknya. Tempat wisata utamanya ialah Gereja Santa Caterina yang dibangun pada abad ke-14, juga terdapat perumahan penuh warna yang dirancang oleh Giancarlo De Carlo pada tahun 1979.

Rumah berwarna seperti di Pulau Burano.

Pranala luar

sunting

45°29′13″N 12°24′33″E / 45.48694°N 12.40917°E / 45.48694; 12.40917