Metapontion

koloni Yunani di Megale Hellas
(Dialihkan dari Metapontum)

Metapontion (bahasa Yunani Kuno: Μεταπόντιον) adalah kota penting di Megale Hellas, terletak di teluk Tarentum, antara sungai Bradanus dan Casuentus (Basento modern). Jaraknya sekitar 20 km dari Heraclea dan 40 km dari Tarentum. Reruntuhan Metapontum terletak di frazione Metaponto, di komune Bernalda, di Provinsi Matera, region Basilicata, Italia.

Peta Lucania kuno yang menunjukkan Metapontum (tengah kanan)

Rujukan

sunting

40°24′58″N 16°49′01″E / 40.416018°N 16.816969°E / 40.416018; 16.816969