Mewtwo Strikes Back: Evolution
Mewtwo Strikes Back: Evolution[a] adalah sebuah film animasi komputer Jepang tahun 2019 garapan Kunihiko Yuyama dan Motonori Sakakibara. Film tersebut adalah installment ke-22 dalam seri film Pokémon dan merupakan sebuah remake CGI dari film perdananya. Film tersebut dirilis di Jepang pada 12 Juli 2019 oleh Toho. Film tersebut dianimasikan di unit CGI OLM.[2]
Mewtwo Strikes Back: EVOLUTION | |
---|---|
Nama lain | |
Jepang | ミュウツーの逆襲 EVOLUTION |
Hepburn | Myūtsū no Gyakushū EVOLUTION |
Sutradara | Kunihiko Yuyama Motonori Sakakibara |
Skenario | Takeshi Shudo |
Berdasarkan | Pokémon karya Satoshi Tajiri |
Penata musik | Shinji Miyazaki |
Perusahaan produksi | |
Distributor | Toho |
Tanggal rilis |
|
Negara | Jepang |
Bahasa | Jepang |
Pendapatan kotor | ¥2.75 miliar[1] |
Referensi
sunting- ^ Komatsu, Mikikazu. "Japan Box Office: Weathering With You Regains The Top Spot in Its Sixth Weekend". Crunchyroll (dalam bahasa Inggris). Diakses tanggal 2019-08-27.
- ^ "ポケモン映画公式サイト「ミュウツーの逆襲 EVOLUTION」7月12日(金)公開". ポケモン映画公式サイト「ミュウツーの逆襲 EVOLUTION」7月12日(金)公開.
Catatan
sunting- ^ Awalnya dirilis di Jepang dengan judul Mewtwo Strikes Back: EVOLUTION (ミュウツーの逆襲 EVOLUTION , Myūtsū no Gyakushū EVOLUTION)
Pranala luar
sunting- Situs web resmi
- Mewtwo Strikes Back: Evolution di IMDb (dalam bahasa Inggris)