Michaelmas (/ˈmɪkəlməs/ mik-ƏL-məs; juga dikenal sebagai Perayaan Santo Mikael, Gabriel, dan Rafael, Perayaan Malaikat Agung, atau Perayaan Santo Mikael dan Seluruh Malaikat, bahasa Irlandia: Fómhar na nGéanna) adalah sebuah perayaan Kristen yang dirayakan dalam beberapa kalender liturgi Barat pada 29 September. Dalam beberapa denominasi, sebuah rujukan kepada malaikat keempat, biasanya Uriel, juga ditambahkan.[4]

Perayaan Santo Mikael, Gabriel, Rafael
Santo Mikael Malaikat Agung
Dirayakan oleh
Tanggal29 September (Gereja Barat)[2]


8 November (Gereja Timur)[3]
Frekuensitahunan

Dalam angelologi Kristen, Malaikat Agung Mikael adalah malaikat teragung dari seluruh malaikat dan dihormati karena mengalahkan Lucifer dalam perang di surga.[5]

Referensi sunting

  1. ^ Donald Spence Jones (1898). The Anglican Church. Cassell. hlm. 290. 
  2. ^ Blackburn, Bonnie; Holford-Strevens, Leofranc (2000). The Oxford Book of Days. Oxford, UK: Oxford University Press. hlm. 392. ISBN 0-19-866260-2. 
  3. ^ Blackburn, Bonnie; Holford-Strevens, Leofranc (2000). The Oxford Book of Days. Oxford, UK: Oxford University Press. hlm. 452. ISBN 0-19-866260-2. 
  4. ^ Philip's Encyclopedia. Philip's. 2008. hlm. 511. ISBN 978-0-540-09151-5. 
  5. ^ Richard Freeman Johnson (2005), Saint Michael the Archangel in medieval English legend, Boydell Press, hlm. 105, ISBN 9781843831280, diakses tanggal 11 July 2010 

Bacaan tambahan sunting

Pranala luar sunting