Mohd Sabre Mat Abu
Mohd Sabre Mat Abu (lahir 8 Agustus 1987) merupakan seorang pemain sepak bola Malaysia yang berposisi sebagai pemain bertahan. Saat ini ia bermain untuk Kedah FA dan untuk tim nasional Malaysia.
Informasi pribadi | |||
---|---|---|---|
Nama lengkap | Mohd Sabre bin Mat Abu | ||
Tanggal lahir | 8 Agustus 1987 | ||
Tempat lahir | Parit Buntar, Perak, Malaysia | ||
Tinggi | 1,67 m (5 ft 5+1⁄2 in) | ||
Posisi bermain | Pemain bertahan | ||
Informasi klub | |||
Klub saat ini | Kedah FA | ||
Nomor | 21 | ||
Karier junior | |||
2005–2006 | Kedah FA (Piala Presiden) | ||
Karier senior* | |||
Tahun | Tim | Tampil | (Gol) |
2006–kini | Kedah FA | ||
Tim nasional | |||
2005–2006 2007–kini 2008–kini |
Malaysia U-20 Malaysia U-23 Malaysia |
5 (0) 6 (0) 13 (0) | |
* Penampilan dan gol di klub senior hanya dihitung dari liga domestik |
Karier
Klub
Mohd Sabre Mat Abu pernah telah bermain untuk klubnya saat ini, Kedah FA sejak tahun 2006.
Internasional
Mohd Sabre Mat Abu telah bermain 5 kali untuk tim nasional U-20 Malaysia, bermain 6 kali untuk tim nasional U-23 Malaysia, dan bermain 13 kali untuk tim nasional senior Malaysia, tetapi belum pernah mencetak gol untuk tim nasional. Ia turut membela Malaysia dalam Piala Suzuki AFF 2010.
Pranala luar
- Statistik Diarsipkan 2010-01-28 di Wayback Machine. pada situs resmi FIFA.
- Entri Diarsipkan 2010-11-28 di Wayback Machine. pada situs Goal.com
- Entri pada situs National-Football-Teams.com