Monterey, New South Wales
Monterey adalah sebuah pinggiran kota di selatan Sydney, di negara bagian New South Wales, Australia 15 km sebelah selatan distrik bisnis pusat Sydney dan merupakan bagian dari wilayah St George. Monterey berada di wilayah pemerintah daerah City of Rockdale.
Monterey Sydney, New South Wales | |||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Jumlah penduduk | 4,532 (sensus 2016)[1] | ||||||||||||||
Kode pos | 2217 | ||||||||||||||
Letak | 15 km (9 mi) sebelah selatan Sydney CBD | ||||||||||||||
LGA | Bayside Council | ||||||||||||||
Daerah pemilihan negara bagian | Rockdale | ||||||||||||||
Divisi Federal | Cook | ||||||||||||||
|
Populasi
suntingMenurut sensus 2006 populasi di Monterey adalah 4,136 orang. 33.8% mengatakan mereka lahir di luar negeri dengan prosentase terbanyak Yunani 5.9%, Mesir 2.9% dan Britania Raya 2.9%. Hanya 43.1% yang menggunakan bahasa inggris sebagai bahasa sehari-hari di rumah, dan bahasa asing yang paling banyak digunakan adalah Bahasa Yunani 17.5%, Bahasa Arab 4.1% dan Bahasa Spanyol 2.9%. Respon terbanyak untuk agama yang dianut adalah Ortodoks 25.8%, Katolik 23.9% dan Anglikan 12.9%. [2]
Landmark
sunting-
Kitesurfing di pantai
-
Rock wall di Botany Bay
-
Scarborough Park
-
Chuter Avenue
Referensi
sunting- ^ Australian Bureau of Statistics (27 June 2017). "Monterey (State suburb)". 2016 Census QuickStats. Diakses tanggal 11 April 2018.
- ^ http://id.com.au/dosydney/default.aspx?pg=1&gid=4140[pranala nonaktif permanen]
33°58′26″S 151°08′52″E / 33.9738°S 151.1479°E