Music and Lyrics adalah sebuah film komedi romantis yang dirilis oleh Warner Bros. pada 9 Februari 2007 di Inggris. Film ini dibintangi antara lain oleh Hugh Grant sebagai Alex Fletcher, bintang musik pop era 1980-an dan Drew Barrymore sebagai Sophie Fisher, mantan mahasiswa Sastra Inggris. Film ini menceritakan tentang kerja keras mereka menuliskan lagu untuk penyanyi Cora Corman (Haley Bennett), dan juga asmara mereka yang berkelanjutan.

Music and Lyrics
Poster promosi
SutradaraMarc Lawrence
ProduserMarc Lawrence
Melissa Wells
Scott Elias
Ditulis olehMarc Lawrence
PemeranHugh Grant
Drew Barrymore
Brad Garrett
Kristen Johnston
Haley Bennett
Penata musikAdam Schlesinger
SinematograferXavier Pérez Grobet
PenyuntingSusan E. Morse
DistributorWarner Bros.
Tanggal rilis
9 Februari 2007 (Inggris)
14 Februari 2007 (Australia, Kanada, Amerika Serikat)
Durasi104 menit
Negara Amerika Serikat
BahasaInggris

Pemeran

sunting

Jalur suara

sunting

Jalur suara (soundtrack) ditulis dan dinyanyikan oleh orang-orang sebagai berikut. Album soundtrack ini mencapai #5 pada tangga lagu Billboard Top Soundtracks pada tahun 2007, dan #63 pada Billboard 200.[1]

# Titel Penulis lagu Kredit pada CD Kredit pada film Durasi
1 Pop! Goes My Heart Andrew Wyatt Semua instrumen: Andrew Wyatt, Vocal: Hugh Grant, Andrew Wyatt Hugh Grant 3.15
2 Buddha's Delight (studio) 5 Vocal: Haley Bennett, B-vox: Lucy Woodward Haley Bennett 2:47
3 Meaningless Kiss Adam Schlesinger Sax: Jack Bashkow, B-vox: Martin Fry Hugh Grant 3:49
4 Entering Bootytown Andrew Wyatt Semua instrumen: Andrew Wyatt, Vocal: Haley Bennett Haley Bennett 3.24
5 Way Back Into Love (Demo Mix) Adam Schlesinger Semua instrumen: Adam Schlesinger, Vocal: Drew Barrymore, Hugh Grant Drew Barrymore, Hugh Grant 4:12
6 Tony the Beat The Sounds The Sounds The Sounds 3:10
7 Dance With Me Tonight Clyde Lawrence Intro: Clyde Lawrence, Vocal: Hugh Grant, Andrew Wyatt, Sax: Sam Albright Hugh Grant 3:00
8 Slam Andrew Wyatt Vocal: Haley Bennett, B-vox: Andrew Wyatt Haley Bennett 3:48
9 Don't Write Me Off Adam Schlesinger Piano: Adam Schlesinger Hugh Grant 2:30
10 Way Back Into Love (tidak live) Adam Schlesinger Semua instrumen: Adam Schlesinger, Vocals: Hugh Grant, Haley Bennett, B-vox: Britta Phillips, Kelly Jones Haley Bennett, Hugh Grant 4:37
11 Different Sound Teddybears Vocal: Malte Holmberg (Swedia) Teddybears 3:23
12 Love Autopsy (studio) Marc Lawrence Piano: Michael Rafter, Vocals: Hugh Grant Hugh Grant 0:40

Pranala luar

sunting

Rujukan

sunting