Oscar E. Berninghaus
(Dialihkan dari O.E. Berninghaus)
Oscar Edmund Berninghaus (2 Oktober 1874 – 27 April 1952) adalah seorang seniman Amerika dan anggota pendiri Taos Society of Artists. Ia terkenal karena lukisan penduduk asli Amerika, New Mexico dan Amerika Barat Daya. Putranya, Charles Berninghaus (1905–1988), juga seorang seniman Tao.[1]
Oscar E. Berninghaus | |
---|---|
Lahir | St. Louis, Missouri | 2 Oktober 1874
Meninggal | 27 April 1952 Taos, New Mexico | (umur 77)
Kebangsaan | American |
Dikenal atas | Lukisan |
Gerakan politik | Taos Society of Artists |
Referensi
sunting- ^ Peters (ed.), Gerald (1998). The Taos Society of Artist: Masters and Masterpieces. Gerald Peters Gallery. ISBN 0-935037-78-0.
Pranala luar
sunting- Paintings
- Making Camp (ca. 1930)
- Spring Plowing (1937)
- Adobe House (1940)
- The Forty-niners Diarsipkan 2017-10-28 di Wayback Machine. (before 1942)
- The Rabbit Hunter (ca. 1945)
- Taos Indian Couple
- Taos Indians on Mesa
- Las Truchas Peaks, NM (ca. 1949)