Orang Lipovan
kelompok minoritas di Rumania, Ukraina, Moldova dan Bulgaria
Lipovan atau Lippovan (bahasa Rumania: Lipoveni, bahasa Ukraina: Липовани, bahasa Rusia: Липоване, bahasa Bulgaria: липованци) adalah Old Believers, kebanyakan berasal dari Rusia, yang menetap di Moldavia, Delta Donau, Provinsi Tulcea dan bagian barat daya Oblast Odessa, Ukraina, dan juga dua desa di Bulgaria timur laut dan Bukovina. Menurut sensus Rumania tahun 2002, terdapat sekitar 35.791 Lipovan di Rumania.
Pranala luar
sunting- Second-Hand Souls: Selected Writing by Nichita Danilov (translated from Romanian by Sean Cotter)
- Lipovan's icons: The Bleschunov Municipal Museum of Personal Collections Diarsipkan 2005-11-20 di Wayback Machine.
- Romania. Religious Freedom Report 1999 Diarsipkan 2009-07-22 di Wayback Machine.
- Zorile newspaper published in Romanian and Russian