Orang Prancis

warga negara atau penduduk Prancis
(Dialihkan dari Orang Perancis)

Bangsa Prancis (bahasa Prancis: Française) adalah kelompok etnis atau masyarakat yang menyebut identitas nasional mereka sebagai rakyat Prancis dan memiliki berbagai variasi berdasarkan daerahnya masing-masing. Selain itu bisa juga berarti:

  • Penduduk Prancis dan/atau warga negara Prancis.
  • Penduduk asli Prancis dan emigran Prancis dan keturunannya.
Bangsa Prancis
Français
Jumlah populasi
Daerah dengan populasi signifikan
 France67.407.000
(termasuk departemen)[1]
 Amerika Serikat10.329.000 (termasuk keturunan)[2]
 Kanada7.167.000 (termasuk keturunan)[3]
 Argentina6.000.000 (termasuk keturunan)[4]
 Brazil2.000.000 (termasuk keturunan)[5]
 Chile800.000 (termasuk keturunan)[6]
 Switzerland159.000[7][8]
 Jerman127.000
orang Prancis)[9][10]
 United Kingdom126.000[7]
 Madagaskar124.000[11]
 Belgia123.000[12]
 Spanyol122.000[13]
 Australia118.000[14][15]
Bahasa
Umumnya Prancis dan
lainnya
Bahasa daerah
Agama
Dominan Katolik[27]
Protestan dan beberapa variasi Kristen lainnya[28]
Tidak beragama[29]
Kelompok etnik terkait

Sejarah

sunting

Pada masa kuno, kelompok masyarakat yang bernama Gaul tinggal di wilayah yang sekarang dinamakan Prancis. Bangsa Gaul adalah kelompok orang Keltik yang berhubungan dengan orang Wales dan Irlandia. Bangsa Romawi, Jermanik dan Norse menginvasi dari sebelah selatan, timur dan utara wilayah Prancis. Bangsa Roman memberikan ketentraman bagi bangsa Gaul dan hukum Romawi menjadi dasar hukum Prancis modern. Nama Prancis diambil dari nama penguasa Jermanik "Franks". Banyak rakyat yang tinggal di Prancis timur laut memiliki nenek moyang bangsa Jermanik. Rakyat Normandy yang tinggal di Prancis barat daya memiliki nenek moyang bangsa Norse yang dahulu menempati wilayah itu.

Sekitar 7 persen populasi Prancis terdiri dari etnis bangsa lain. Kelompok minoritas terbesar adalah dari Aljazair, Indocina, Italia, Maroko, Portugal, Spanyol, Tunisia, Turki dan Afrika. Pada tahun 1900-an, ratusan ribu imigran dari koloni-koloni Prancis di Afrika dan Indocina pindah ke Prancis. Status para imigran ini dan keturunannya mewakili angkatan kerja Prancis yang belum terserap ke dalam lapangan kerja. Banyak dari mereka yang tinggal di daerah-daerah kumuh. Namun, lain halnya dengan imigran Vietnam yang lebih terintegrasi ke dalam masyarakat Prancis.

Bahasa

sunting

Bahasa mayoritas penduduk asli Prancis di Prancis dan luar Prancis ialah bahasa Prancis. Sebuah bahasa Romawi, tetapi juga ada menyerap bahasa Kelt (Gaulia) dan bahasa Jermanik (khususnya bahasa Frank).

Di samping bahasa Prancis, penduduk asli Prancis di Prancis juga menuturkan bahasa Arpitan, Pikardia, dan Occitan. Orang Prancis lain di Prancis juga menuturkan bahasa Breton, sebuah bahasa Keltik, Basque, Elsass, Alemania (sebuah dialek bahasa Jerman), Katalan, Korsika, dan Arab.

Réferensi

sunting
  1. ^ "Démographie – Population au début du mois – France". Insee.fr. Institut national de la statistique et des études économiques. Diakses tanggal 28 February 2016. 
  2. ^ "2013 ACS Ancestry estimates". Factfinder2.census.gov. 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 12 February 2020. Diakses tanggal 15 October 2015. 
  3. ^ Statistics Canada (8 May 2013). "2011 National Household Survey: Data tables". Diakses tanggal 8 March 2014. 
  4. ^ "Les merveilleux francophiles argentins-1". www.canalacademie.com. 
  5. ^ "Archived copy" (PDF). Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 2014-01-16. Diakses tanggal 2014-02-11. 
  6. ^ Parvex R. (2014). Le Chili et les mouvements migratoires, Hommes & migrations, Nº 1305, 2014. doi: 10.4000/hommesmigrations.2720.
  7. ^ a b c d e f g "Les Français établis hors de France". Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-07-11. Diakses tanggal 2021-02-03. Au 31 décembre 2012, 1 611 054 de nos compatriotes étaient inscrits au registre mondial des Français établis hors de France. 
  8. ^ "Etat et structure de la population – Données détaillées, Population résidante selon le sexe et la nationalité par pays, (su-f-01.01.01.03), Office fédéral de la statistique OFS". Bfs.admin.ch. 29 January 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 12 November 2011. Diakses tanggal 12 November 2011. 
  9. ^ "Ausländeranteil in Deutschland bis 2018". Statista. 
  10. ^ "Federal Statistical Office Germany". Genesis.destatis.de. Diakses tanggal 12 November 2011. 
  11. ^ Kevin Shillington, Encyclopedia of African History, CRC Press, 2005, pp. 878–883
  12. ^ SPF Intérieur – Office des Étrangers Diarsipkan 7 February 2009 di Wayback Machine.
  13. ^ "Avance del Padrón municipal a 1 de enero de 2011. Datos provisionales. 2011. INE" (PDF). Ine.es. Diakses tanggal 12 November 2011. 
  14. ^ "20680-Ancestry (full classification list) by Sex – Australia". 2006 Census. Australian Bureau of Statistics. Diarsipkan dari versi asli (Microsoft Excel download) tanggal 10 March 2008. Diakses tanggal 19 May 2008. 
  15. ^ "20680-Country of Birth of Person (full classification list) by Sex – Australia" (Microsoft Excel download). 2006 Census. Australian Bureau of Statistics. Diakses tanggal 27 May 2008. 
  16. ^ a b c d e f g h "Immigrant and Emigrant Populations by Country of Origin and Destination". 10 February 2014. 
  17. ^ "Statistiche cittadini stranieri - Francia" (dalam bahasa Italia). tuttitalia.it. 
  18. ^ "État de la population (x1000) 1981, 1991, 2001–2007". Statistiques.public.lu. Diakses tanggal 12 November 2011. 
  19. ^ "Mexique". France-Diplomatie. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2019-04-06. Diakses tanggal 17 January 2016. 
  20. ^ "Message from Consul General of France in Hong Kong and Macau". Scmp.com. 15 March 2016. Diakses tanggal 12 December 2017. 
  21. ^ "Présidentielle française 2012 – À Maurice, Sarkozy l'emporte devant Hollande" (dalam bahasa Prancis). Le Défi Media Group. 23 April 2012. Diarsipkan dari versi asli tanggal 14 July 2014. Diakses tanggal 11 July 2014. 
  22. ^ "General Population Census 2008: Population Recensee et Population Estimee" (PDF) (dalam bahasa Prancis). Government of the Principality of Monaco. 2008. Diarsipkan dari versi asli (PDF) tanggal 14 June 2011. Diakses tanggal 7 October 2011. 
  23. ^ "Foreign born after country of birth and immigration year".  Statistics Sweden.
  24. ^ "Bevölkerung nach Staatsangehörigkeit und Geburtsland". Statistik Austria (dalam bahasa Jerman). Diakses tanggal 1 January 2016. 
  25. ^ Tessa Copland. "French – Facts and figures". Te Ara – the Encyclopedia of New Zealand. Diakses tanggal 21 November 2010. 
  26. ^ "Former Honorary Consul of France conferred French Legion of Honor". The Star. Diakses tanggal 12 September 2020. 
  27. ^ Cook, Malcolm; Davie, Grace, ed. (2002). Modern France: Society in Transition. Routledge. ISBN 9781134734757. 
  28. ^ Epstein, Irving; Limage, Leslie, ed. (2008). The Greenwood Encyclopedia of Children's Issues Worldwide, Volume 3. Greenwood Publishing Group. ISBN 9780313336195. 
  29. ^ (dalam bahasa Prancis) La carte de l’athéisme dans le monde : la France numéro 4, L'Obs, 2015

Pranala luar

sunting