Orang Troglodit
Orang Troglodit (bahasa Yunani: Τρωγλοδύται), atau Troglodyti (artinya "penjelajah gua") adalah suku bangsa yang disebutkan di beberapa tempat oleh banyak geografer dan sejarawan Romawi dan Yunani kuno, yang meliputi Herodotus (abad ke-5 SM), Agatharchides (abad ke-2 SM), Diodorus Siculus (abad ke-1 SM), Strabo (64/63 SM – s. 24 M), Pliny (abad ke-1 M), Josephus (37 – s. 100 M), dan Tacitus (s. 56 – setelah 117 M).
Periode Yunai-Romawi
suntingRujukan-rujukan awal menyebut Trogodytes (tanpa l), yang berasal dari kata Yunani trōglē yang artinya gua dan dytes yang artinya penyelam.[1]
Catatan
sunting- ^ Agatharchides of Cnidus, On the Erythraean Sea
Referensi
suntingKuno
sunting- Strabo (ca 20 CE). Geographica [Geography] (dalam bahasa Ancient Greek).
Modern
sunting- Boardman, John, ed. (1991). The Cambridge Ancient History. Vol. 3, Part 1: The Prehistory of the Balkans; and the Middle East and the Aegean world, tenth to eighth centuries B.C. London: Cambridge University Press. ISBN 978-0-521-22496-3.
- Murray, G.W. and E.H. Warmington (March 1967), "Trogodytica: The Red Sea Littoral in Ptolemaic Times", The Geographical Journal, Vol. 133, No. 1. pp. 24–33.