Ouhoumoudou Mahamadou

Ouhoumoudou Mahamadou (lahir 1954) adalah politisi Niger dari Partai Niger untuk Demokrasi dan Sosialisme (PNDS-Tarayya) yang menjabat sebagai Perdana Menteri Niger sejak 3 April 2021.[1]

Ouhoumoudou Mahamadou
Mahamadou pada tahun 2021
Perdana Menteri Niger
Masa jabatan
3 April 2021 – 26 Juli 2023
PresidenMohamed Bazoum
Sebelum
Pendahulu
Brigi Rafini
Pengganti
posisi kosong
Sebelum
Menteri Pertambangan, Energi dan Industri
Masa jabatan
1991–1993
Menteri Keuangan
Masa jabatan
April 2011 – 2012
PresidenMahamadou Issoufou
Perdana MenteriBrigi Rafini
Informasi pribadi
Lahir
Ouhoumoudou Mahamadou

1954 (umur 69–70)
Niger Prancis
Partai politikPartai Niger untuk Demokrasi dan Sosialisme
AgamaIslam
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Mahamadou bekerja di pemerintahan Niger sebagai Menteri Pertambangan, Energi, dan Industri dari tahun 1991 hingga tahun 1993 dan sebagai Menteri Keuangan dari April 2011 hingga April 2012.[2] He has been Director of the Cabinet of the President since 2015.

Referensi

sunting