Paper Mario: Sticker Star
Paper Mario: Sticker Star[a][3] adalah sebuah permainan video laga-petualangan dengan unsur-unsur permainan peran. Dikembangkan oleh Intelligent Systems dan dipublikasikan oleh Nintendo, permainan tersebut dirilis untuk konsol Nintendo 3DS di Amerika Utara pada 11 November 2012 dan pada Desember 2012 di Jepang, Eropa dan Australia. Permainan tersebut adalah entri keempat dalam seri Paper Mario dan merupakan permainan pertama dalam seri tersebut yang dapat dimainkan pada konsol genggam.[4]
Paper Mario: Sticker Star | |||||||||||||||||||
---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|---|
Diterbitkan di | |||||||||||||||||||
Genre | Permainan laga-petualangan, permainan peran | ||||||||||||||||||
Bahasa | Daftar
| ||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||
Penilaian | |||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||
| |||||||||||||||||||
Bagian dari Paper Mario Tidak ada
| |||||||||||||||||||
Catatan
sunting- ^ Dikenal di Jepan sebagai Paper Mario: Super Seal (ペーパーマリオスーパーシール , Pēpā Mario Sūpā Shīru)
Referensi
sunting- ^ Fletcher, Leon. "Paper Mario: Sticker Star Dated For Europe". Palm Gamer. Diarsipkan dari versi asli tanggal January 31, 2013. Diakses tanggal October 4, 2012.
- ^ "Paper Mario: Sticker Star, White 3DS XL and other 3DS goodies dated". vooks.net. October 22, 2012. Diakses tanggal January 5, 2013.
- ^ Reynolds, Matthew (August 29, 2012). "Paper Mario Super Seal, Animal Crossing 3DS, Pink XL dated in Japan". Digital Spy.
- ^ Heller, Stephen. "Paper Mario: Sticker Star battles explained". MMGN. Diarsipkan dari versi asli tanggal March 4, 2016. Diakses tanggal September 24, 2016.